Peningkatan Hasil Belajar IPAS Kelas 4 dengan Model Pembelajaran Game Based Learning Berbantuan Media Wordwall di SDN 01 Nambangan Kidul

Intan Zulfa Rohmawati, Endang Sri Maruti, Melik Budiarti

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui terkait peningkatan hasil belajar IPAS siswa kelas IV SDN 01 Nambangan Kidul dengan menerapkan model pembelajaran Game Based Learning berbantuan media WordWall. Penelitian Tindakan kelas yang dilaksanakan dengan subjek siswa kelas IV sebanyak 15 siswa. Data awal ketika diterapkan pembelajaran secara klasikal hasil belajar siswa masih memiliki rata-rata 62 dengan persentase ketuntasan 33%.  Pada siklus I ketika diterapkan model pembelajaran Game Based Learning berbantuan media WordWall didapat rata-rata hasil belajar 73 dan persentase ketuntasan 67%. Kemudian pada siklus II diperoleh rata-rata nilai 91 dengan persentase ketuntasan 100%. Faktor siswa yang mencapai ketuntasan dikarenakan terdapat pemahaman lebih setelah terjadinya pengulangan materi menggunakan model pembelajaran dan media pembelajaran yang sesuai dengan kebutuhan siswa. Sehingga hasil belajar IPAS siswa kelas IV mengalami peningkatan yang signifikan setelah diterapkan model pembelajaran dan media pembelajaran yang sesuai dengan kebutuhan siswa.


Keywords


Hasil Belajar; IPAS; Game Based Learning; WordWall

Full Text:

PDF

References


Faiz, A., & Kurniawaty, I. (2020). KONSEP MERDEKA BELAJAR PENDIDIKAN INDONESIA DALAM PERSPEKTIF FILSAFAT PROGRESIVISME. In Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran (Vol. 12, Issue 2).

Hilmi Fadhillah Akbar, M. S. H. (2023). PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN WORDWALL TERHADAP MINAT DAN HASIL BELAJAR SISWA. Community Development Journal, 4(2), 1653–1660. http://download.portalgaruda.org/article.php?article=62924&val=4564

Khairunisa, Y. (2021). Pemanfaatan fitur gamifikasi daring Maze chase–Wordwall sebagai media pembelajaran digital mata kuliah statistika dan Probabilitas. Jurnal Kajian Dan Terapan Media, Bahasa, Komunikasi, 2, 41–47.

Praditiya Purnama, R., Pranoto, D., PGRI Madiun, U., Negeri, S., & Baru, T. (2023). Pemanfaatan Media Wordwall Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Ipas Siswa Kelas Iv Sd Negeri 2 Tahunan Baru. Pendas: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 9(1), 1737–1746.

Pratiwi, C. P., & Ediyono, S. (2019). Analisis Keterampilan Guru Sekolah Dasar Dalam Menerapkan Variasi Pembelajaran. Js (Jurnal Sekolah), 4(1), 1. https://doi.org/10.24114/js.v4i1.16065

Putra, L. D., Arlinsyah, N. D., Ridho, F. R., Syafiqa, A. N., & Annisa, K. (2024). Pemanfaatan Wordwall pada Model Game Based Learning terhadap Digitalisasi Pendidikan Sekolah Dasar. Jurnal Dimensi Pendidikan Dan Pembelajaran, 12(1), 81–95. https://doi.org/10.24269/dpp.v12i1.8749

Ramdhini, A., Lu’mu, D., Rahman, S. A., Nawir, M., Guru, P., Dasar, S., Makassar, U. M., Sultan, J., 259, A. N., Sari, G., Rappocini, K., Makassar, K., & Selatan, S. (2023). Peningkatan Hasil Belajar IPS Murid Kelas IV A SD Telkom Makassar Melalui Penggunaan Aplikasi Zoom E-Conference Berbantuan Digital Game Based Learning Wordwall. Journal on Education, 06(01), 7517–7526.

Rapang, Rita Yunus, Muh Apriyanti, & Eka. (2022). Peran Kepala Sekolah dalam menerapkan Peraturan-Peraturan di Sekolah Dasar. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(3), 3419–3423. https://doi.org/10.31004/edukatif.v4i3.2596

Rofiq, M. A. (2020). Konsep Dasar Ilmu Pengetahuan Sosial Berorientasi HOTS (Higher Order Thinking Skills) untuk Pendidikan Sekolah Dasar (PGSD). CV. Pilar Nusantara.

Septianing, I., Melati, L., Deo Cantika, N., & Destiani, W. (2024). Pengaruh Penerapan Game Based Learning Terhadap Motivasi Belajar Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dan Sosial Humaniora, 4(1), 94–103. https://doi.org/10.55606/khatulistiwa.v4i1.2722

Susilo, H., Chotimah, C., & Sari, D. Y. (2022). Penelitian Tindakan Kelas Sebagai Sarana Pengembangan Profesional Guru dan Calon Guru. Media Nusa Creative. https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=TApZEAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PP1&dq=buku+ptk&ots=aXhwSQ0MLx&sig=oqJ1LfDeU0CPSAYdISwS5WFZV9U&redir_esc=y#v=onepage&q=buku ptk&f=false

Vania Sasikirana, Y. T. H. (2020). URGENSI MERDEKA BELAJAR DI ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0 DAN TANTANGAN SOCIETY 5.0. Seminar Nasional: Jambore Konseling 3, 00(00), 1–8. https://doi.org/10.1007/-0000-00


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Intan Zulfa Rohmawati, Endang Sri Maruti, Melik Budiarti

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

SEMINAR NASIONAL SOSIAL, SAINS, PENDIDIKAN, HUMANIORA (SENASSDRA) diterbitkan oleh UNIVERSITAS PGRI MADIUN.
SENASSDRA memiliki ISSN: 2987-3940
Alamat: Jl. Setia Budi No.85, Kanigoro, Kec. Kartoharjo, Kota Madiun, Jawa Timur 63118

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.