Meningkatkan Kemampuan Berhitung Siswa SD Menggunakan Metode Jarimatika

Arfian Nur Rizal Ikhsani, Dewi Tryanasari, Apri Kartikasari H.S.

Abstract


Tujuan dari penelitian mengkaji kemampuan berhitung pada siswa sekolah dasar menggunakan metode jarimatika dengan tujuan ingin meningkatkan kemampuan berhitung. Penelitian ini merupakan penelitian dengan metode kualitatif dengan teknik analisis deskriptif dengan kajian kepustakaan (library research). Librari research merupakan penelitian yang menggunakan kepustakaan baik berupa buku, jurnal maupun penelitian terdahulu. Tahapan dalam penelitian  berupa 1) Penyiapan topik yang akan dibahas, 2) Pencarian sumber Pustaka dari beberapa sumber yang  sesuai, 3) Data yang diperoleh kemudian dikaji dan dijadikan acuan dalam pembuatan pembahasan dan kesimpulan. Hasil dan simpulan memuat tentang cara meningkatkan kemampuan berhitung menggunakan metode jarimatika.


Keywords


Kemampuan Berhitung, Metode Jarimatika

Full Text:

PDF

References


Dalam, T., & Masalah, M. (2015). Jurnal Bidang Pendidikan Dasar (JBPD) http://ejournal.unikama.ac.id/index.php/JBPD Vol. 3 No.2. Jurnal Bidang Pendidikan Dasar (JBPD), 3(2), 1–6.

Dwi Rahmayanti, J. (2023). Penggunaan Metode Jarimatika Dalam Meningkatkan Kemampuan Berhitung Perkalian Dasar. Risda: Jurnal Pemikiran Dan Pendidikan Islam, 7(1), 1–13. https://doi.org/10.59355/risda.v7i1.97

Hidayat, R. A., Roesminingsih, R., & Suprijono, A. (2022). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Materi Perkalian Menggunakan Garismatika dengan Model Problem Based Learning. Jurnal Basicedu, 6(5), 7913–7922. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i5.3661

Khasanah, A. U. (2018). Penggunaan Metode Jarimatika untuk Meningkatkan Kemampuan Berhitung Perkalian Kelas 2 SDN Sukorejo. PTK 2018 B2 PGSD FKIP Universitas …, 1–7. http://eprints.umsida.ac.id/3164/

Nuryati, A. E., Tryanasari, D., & Suprapti, S. (2023). Meningkatkan Hasil Belajar Matematika di Sekolah Dasar melalui Model Pembelajaran Problem Based Learning. Edusia: Jurnal Ilmiah Pendidikan Asia, 2(2), 20–37. https://doi.org/10.53754/edusia.v2i2.588

Suhaeni, Irwan, A., & Amin, B. (2023). Peningkatan Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas XII-2 MAN Kajuara Melalui Model Pembelajaran Example Non Example. 5(1), 13–21.

Aritonang, L. A., & Elsap, D. S. (2019). Meningkatkan Kemampuan Berhitung Pada Anak Usia Dini Dengan Menggunakan Metode Jarimatika. CERIA (Cerdas Energik Responsif Inovatif Adaptif), 2(6), 363. https://doi.org/10.22460/ceria.v2i6.p363-369


Refbacks

  • There are currently no refbacks.