Efektivitas penerapan media audio visual powtoon terhadap keterampilan menulis siswa kelas IV sekolah dasar

Vadilla Salma Choirunisa, Cerianing Putri Pratiwi, Sri Lestari

Abstract


tujuan penelitian ini yaitu untuk (1) mengetahui keterampilan menulis siswa materi puisi pada siswa kelas IV Sekolah Dasar setelah penerapan media audio visual Powtoon. (2) mengetahui apakah media audio visual Powtoon efektif terhadap keterampilan menulis siswa materi puisi. Jenis oenelitian ini yaitu kuantitatif dengan metode eksperimen. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas IV MIN 2 Kota Madiun yang berjumlah 216 siswa yang terdiri dari kelas IVA, IVB, IVC, IVD, IVEdan IVF dan dipilih sampel berjumlah 60 siswa. Teknik pengambilan sampel menggunakan simple random sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis inferensial dengan uji prasyarat meliputi uji normalitas, uji keseimbangan, uji homogenitas, dan uji hipotesis. Berdasarkan hasil uji hipotesis diperoleh thitung = 4,153 dan ttabel = 2,00172 yang berarti thitung > ttabel sehingga dapat disimpulkan bahwa penggunaan media audio visual Powtoon efektif terhadap keterampilan menulis siswa kelas IV Sekolah Dasar


Keywords


Media Audio Visual, Powtoon, Keterampilan Menulis

Full Text:

PDF

References


Agusrita, A., Arief, D., Bagaskara, R. S., & Yunita, R. (2020). Penggunaan Media Gambar untuk Meningkatkan Keterampilan Menulis Puisi di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 4(3), 604–609. https://doi.org/10.31004/basicedu.v4i3.408

Ayu, L., & Ardaningsih, N. (2022). The Use of Powtoon as the Learning Media in Teaching English in Elementary School. Journal of Education Study, 2(1), 105–110. https://doi.org/10.36663/joes.v2i1.267

Fauziah, A. S. N., Friatin, L. Y., & Surahmat, A. (2021). Teaching Media “Powtoon” to Assist Students’ Writing Narrative Text. Journal of Development and Innovation, 1(4), 416–422.

Fitriyah, C. Z., & Wardani, R. P. (2022). Paradigma Kurikulum Merdeka Bagi Guru Sekolah Dasar. Scholaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 12(3), 236–243. https://doi.org/10.24246/j.js.2022.v12.i3.p236-243

Lestari, A. (2017). Keefektifan Media Audio Visual Sebagai Kreativitas Guru Sekolah Dasar Dalam Menumbuhkan Keterampilan Menulis Puisi Siswa. Scholaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 7(3), 214. https://doi.org/10.24246/j.scholaria.2017.v7.i3.p214-225

Pratiwi, C. P. (2021). Picture Word Inductive Model (Pwim)Berbasis E-Learning Dalam Pembelajaran Menulis Puisi Siswa Sekolah Dasar Di Masa Pandemi Covid 19. An-Nuha : Jurnal Kajian Islam, Pendidikan, Budaya Dan Sosialn-Nuha : Jurnal Kajian Islam, Pendidikan, Budaya Dan Sosial, 8(2).

Pratiwi, C. P., Widyaningrum, H. K., & Timur, J. (2022). Penggunaan Media Pembelajaran Berbasis Audio-Visual Terhadap Keterampilan Menulis Kelas IV. FORDETAK: Seminar Nasional Pendidikan, 112–119.

Rahayu, E., Febriyana, M., & Tussadiah, H. (2021). Analysis of Powtoon-Based Learning Media Development in Indonesian Language Subjects. Journal Budapest International Research and Critics Institute, 4, 773–779.

Saragih, M. (2021). The Influence of Media Powtoon on the Ability of Writing Procedure Texts for VII Class Students of Junior High School 3 Pakkat. International Journal of Multidisciplinary Research and Analysis, 04(09), 1311–1317. https://doi.org/10.47191/ijmra/v4-i9-17

Shinthya, I., & Abadi, M. (2022). Analisis Komparatif Hasil Belajar Bahasa Indonesia Berbasis Kurikulum Merdeka Pada Pembelajaran Daring Dan Luring. Jurnal Pembelajaran Bahasa Dan Sastra Indonesia, 4(1), 37–41.

Suprianto, E., Tungkal, S. D. N. V. K., Syarif, J., No, H., Tanjung, K., & Barat, J. (2019). Implementasi Media Audio Visual untuk Meningkatkan Kemampuan Menulis Teks Eksplanasi. Jurnal Pendidikan Dasar, 1(2), 22–32.

Unun, V. (2021). Penilaian Ranah Afektif Dalam Bentuk Penilaian Keterampilan Menulis Dengan Model Pembelajaran Think Talk Write (TTW) Menggunakan Media Audio Visual Pada Siswa Sekolah Dasar. Gerakan Aksi Menulis, 9, 30–37.

Wisnarni, E., Erviyenni, & Haryati, S. (2017). The Development Of Learning Media Based Powtoon On The Subject Of Colloid At Sma. Jurnal Online Mahasiswa, 4, 1–10.

Yulia, D., & Ervinalisa, N. (2017). Pengaruh Media Pembelajaran Powtoon Pada Mata Pelajaran Sejarah Indonesia Dalam Menumbuhkan Motivasi Belajar Siswa Iis Kelas X Di Sma Negeri 17 Batam Tahun Pelajaran 2017/2018. HISTORIA: Jurnal Program Studi Pendidikan Sejarah, 2(1), 15–24. https://doi.org/10.33373/his.v2i1.1583

Putra, Y. M., & Pradana, L. N. (2022). Self Regulated Learning Pada Gaya Belajar Visual Siswa Sekolah Dasar. Prosiding Konferensi Ilmiah Dasar, 3, 327-340.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.