PENGARUH MEKANISME GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN FOOD AND BEVERAGES YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2013-2017

Rita Juliana, Purweni Widhianningrum, Nur Wahyuning Sulistyowati

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh signifikan Mekanisme Good Corporate Governance terhadap kinerja keuangan perusahaan. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif. Sumber data yang digunakan yaitu sumber sekunder. Metode penelitian menggunakan metode kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepemilikan institusional dan komite audit tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan. Hal ini disebabkan karena dalam perusahaan sampel terdapat kepemilikan saham manajerial yang lebih mampu dalam pengawasan perusahaan. dan komite audit memiliki jabatan selain menjadi anggota komite audit. Komisaris independen berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan. Hal ini disebabkan komisaris independen melaksanakan pengawasan dengan baik. Dewan direksi berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan. Hal ini disebabkan dewan direksi memberikan keputusan yang baik dalam pengelolaan perusahaan untuk memperoleh keuntungan.


Full Text:

PDF

References


Aldridge, John. E., & Siswanto Sutojo. (2009). Good Corporate Governance. Jakarta: PT. Damar Mulia Pustaka.

Ananta, O., & Amanah, L. (2017). Pengaruh Implementasi Sistem Good Corporate Governance Terhadap Kinerja Perbankan. Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi, 6(3);978-997.

Baridwan, Z. (2009). Intermediate Accounting. Yogyakarta: BPFE-Yogyakarta.

Effendi, M.A. (2009). The Power of Good Corporate Governance: Teori dan Implementasi. Jakarta: Salemba Empat.

Fahmi, I. (2013). Etika Bisnis: Teori, Kasus dan Solusi. Bandung: Alfabeta.

Ferial, F., & Suhadak. (2016). Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Kinerja Keuangan dan Efeknya Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Badan Usaha Milik Negara Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2014, Jurnal Administrasi Bisnis. 33(1);146-153.

Hamdani. (2016). Good Corporate Governance: Tinjauan Etika dalam Praktik Bisnis. Jakarta: Mitra Wacana Media.

Martsila, I.S., & Meiranto, W. (2013). Pengaruh Corporate Governance Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan. Diponegoro Journal of Accounting, 2(4).

Priyatno, D. (2012). Belajar Cepat Oleh Data Statistik dengan SPSS. Yogyakarta: Andi Offset.

Ratih, S., & Setyarini, Y. (2014). Pengaruh Good Corporate Governance (Gcg) Dan Corporate Social Responsibility (Csr) Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Kinerja Keuangan Sebagai Variable Intervening Pada Perusahaan Pertambangan Yang Go Public Di Bei. AKRUAL: Jurnal Akuntansi, 5(2), 115-132.

Rimardhani, H., & Hidayat R. R. (2016). Pengaruh Mekanisme Good Corporate Governance Terhadap Profitabilitas Perusahaan (Studi Pada Perusahaan BUMN Yang Terdaftar di BEI Tahun 2012-2014). Jurnal Administrasi Bisnis, 31(1);167-175.

Samsul, M. (2015). Pasar Modal & Manajemen Portofolio. Jakarta: Erlangga.

Sarafina, S., & Saifi, M. (2017). Pengaruh Good Corporate Governance terhadap Kinerja Keuangan dan Nilai Perusahaan (Studi pada Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2015). Jurnal Administrasi Bisnis, 50(3), 108-117.

Siswanto. (2013). Pengantar Manajemen. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Tertius, M. A., & Christiawan, Y. J.,. (2015). Pengaruh Good Corporate Governace Terhadap Kinerja Perusahaan Pada Sektor Keuangan. Bussiness Accounting Review, 3(1);223-232.

Utama , I. G. B. R. (2016). Pengantar Industri Pariwisata. Yogyakarta: Deepublish. Utomo, A. T., & Rahardjo, R. (2014). Pengaruh Mekanisme Good Corporate

Governance Terhadap Kinerja Keuangan (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2010-2012). Diponegoro Journal of Accounting, 3(3);145-152.

Wardani, F. P., & Zulkifli, Z. (2017). Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Kinerja Keuangan. Jurnal Kajian Bisnis, 25(2);176-193.

Wehdawati, et.all. (2015). Pengaruh Mekanisme Good Corporate Governance dan Struktur Kepemilikan Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di BEI Tahun 2010-2012. Jurnal Wawasan Manajemen, 3(3);205-216.

Wiranata, Y. A., & Nugrahanti, Y. W. (2013). Pengaruh Struktur Kepemilikan Terhadap Profitabilitas Perusahaan Manufaktur di Indonesia. Jurnal Akuntansi dan Keuangan, 15(1);15-26.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.




FIPA: Forum Ilmiah Pendidikan Akuntansi is indexed by

     
      

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats

Flag Counter