PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI KANTOR KECAMATAN KARTOHARJO KOTA MADIUN TAHUN 2010-2012

Dessy Meianawati

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk memastikan ada pengaruh disiplin kerja dan lingkungan kerja terhadap kinerja pegawai kantor Kecamatan Kartoharjo Kota Madiun Tahun 2010- 2012. Memberikan saran kepada pegawai guna tercapainya peningkatan kinerja secara kolektif. Dari tujuan tersebut dalam penelitian ini memperoleh hasil bahwa berdasarkan hasil analisa didapat bahwa secara parsial tidak ada pengaruh yang signifikan antara disiplin kerja dengan kinerja pegawai kantor kecamatan Kartoharjo Kota Madiun. Dari hasil analisa uji F menunjukkan bahwa secara simultan Disiplin Kerja  dan Lingkungan Kerja berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Pegawai Kantor Kecamatan Kartoharjo Kota Madiun. Berdasarkan uji regresi linear dengan perhitugan SPSS for windows versi 17.0 dapat disimpulkan bahwa antara variabel Disiplin Kerja  dan Lingkungan Kerja yang mempunyai pengaruh paling dominan terhadap kinerja pegawai adalah

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




FIPA: Forum Ilmiah Pendidikan Akuntansi is indexed by

     
      

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats

Flag Counter