Analysis Of Critical Thinking Skills Using E-Learning
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana tingkat kemampuan berpikir kritis peserta didik menggunakan pembelajaran e-learning. Jenis penelitian yang dilakukan merupakan penelitian deskriptif yang hanya memaparkan apa yang diperoleh atau yang terjadi dalam suatu wilayah tertentu yang diamati. Mata kuliah dalam penelitian ini menggunakan mata kuliah yang sedang berjalan yakni termodinamika dengan jumlah 20 peserta. Instrument yang dilakukan pada penelitian ini adalah tes kemampuan berpikir kritis berupa soal uraian. Berdasarkan hasil analisa data menunjukkan rerata pretes sebesar 55,2 dan rerata postes 79,6 sedangkan skor rerata n-gain pretes dan postes menunjukkan 0,54 dengan kategori sedang dengan ini dapat disimpulkan bahwa pembelajaran e-learning dapat meningkatkan kemampuan berpikir kritis peserta didik.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Abu Shawar B.A. & J.A. Al-Sadi. 2010. Learning Management Systems: Are They Knowledge Management Tools. International Journal of Emerging Technology in Learning 5(1). , Kassel, Germany
Anggin asari, Tanti dkk. 2018. Analisis Keterampilan Berpikir Kritis Siswa SMA di Kecamatan Kalidoni dan Ilir Timur II. Jurnal. Vol 7. No 2.
Arikunto, dkk. 2005. PenelitianTindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara. Budiyanto, Elok Sudibyo & Ahmad Qosyim. 2018. Pembelajaran Fisika Dasar
Menggunakan E-Learninguntuk Meningkatkan Literasi Sains Mahasiswa.
Jurnal Penelitian Pendidikan IPA. Vol 3. No 2
Dedi Riyan, Rizaldi dkk. 2019. Analisis Tingkat Kemampuan Berpikir kritis Dengan Model Perubahan Konseptual Ditinjau Dari Model Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Fisika Dan Teknologi. Vol5. No. 1
Endang Susilawati dkk. 2020. Analisis Tingkat Keterampilan Berpikir Kritis Siswa SMA. Jurnal pendidikan fisika dan teknologi. 6(1)
Ennis, R. H. Dkk. 2011. The Nature Critical Thinking: An Outline of Critical Thinking Dispositions and Abilities”. University of Illinois.
Hamalik, Oemar. 2003. Proses Belajar Mengajar. Jakarta: PT. Bumi Aksara. Ismienar, dkk. 2009. Makalah Thingking (Berpikir). Malang. Universitas Negeri Malang.
Hasan, Zulfikar Ali, Mansyur Arif, Uleng Bahrun. 2017. Variasi Perlakuan Penanganan Sampel Serum Dan Pengaruhnya Terhadap Hasil Pemeriksaan Kreatinin Darah. JST Kesehatan, Vol. 7(1) . 72 – 78. Makassar. Universitas Hasanudin.
Henderson Allan J. 2003. The E-learning Question and Answer Book. USA: Amacom.
Latip & Abdul. 2020. Peran Literasi Teknologi Informasi Dan Komunikasi Pada Pembelajaran Jarak Jauh Di Masa Pandemi Covid-19. Eduteach: Jurnal Edukasi Dan Teknologi Pembelajaran, Vol 1. No2
Misba, Wahyu Aji Pratama, Sri Hartini & Dewi Dewantara. 2018. Pengembangan E-Learning Berbasis Schoology pada Materi Impuls dan Momentum untuk Melatihkan Literasi Digital. Pancasakti Science Education Journal. Vol 3(2)
Nurlaila dkk. 2016. Analisis Keterampilan Berpikir Kreatif Fisika Pada Peserta Didik Kelas XI IPA1 SMA Negeri 2 Bua Ponrang. Jurnal Pendidikan Fisika. 4(1) 2302-8939
Rian Priyadi dkk. 2018. Analisis Tingkat Kemampuan Berpikir Kritis Dengan Model Perubahan Konseptual Ditinjau Dari Gaya Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Fisika dan Teknologi. Vol5. No 1
Refbacks
- There are currently no refbacks.