Implementasi Sistem Informasi Pemesanan Plafon PVC Berbasis Website

Andri Bayu Pratama

Abstract


Devan Interior adalah salah satu toko yang bergerak di bidang penjualan plafon pvc yang terletak Watu Ompak, Rejosari, Kec. Kebonsari, Kab. Madiun, Jawa Timur, dalam melakukan pemesanan plafon pvc di toko tersebut masih dilakukan secara datang langsung atau melalui via telepon. Maka dari itu penulis berusaha membuat sistem informasi pemesanan plafon pvc berbasis web menggunakan PHP dan MySQL untuk memudahkan dalam melakukan pemesanan barang secara online. Sistem pemesanan barang berbasis web dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dengan bantuan UML dalam membantu mendesain sistem yang akan di buat. Perancangan ini menggunakan metode waterfall, sehingga dapat di simpulkan bahwa sistem ini layak jika sistem informasi pemesanan plafon pvc terapkan di Devan Interior.


References


Andrean Nur Wicaksono, D., & Ed Dien, H. (2021). Rancang Bangun E-Commerce Berbasis Web menggunakan PHP dan Mysql di CV. Sumber Raya Jember. Seminar Informatika Aplikatif Polinema, 2021.

Angelina, D. (2021). Institut Agama Islam Negeri ( Iain ) Metro Tahun 1443 H / 2021 M Institut Agama Islam Negeri ( Iain ) Metro.

Basith, A., Iskandar, F., Fahrudin, R., Ilham, W., Asih, V., Informatika, T., Informasi, F. T., Insan, U. C., Informasi, S., Informasi, F. T., Insan, U. C., Cirebon, K., Barat, J., & Dharma, D. A. (2022). Pengaduan Masyarakat Berbasis Web Pada Desa Adi. Teknologi, 1(1), 35.

Bella Regita Dewi, Sugeng Rahajo, E. A. (2020). Perancangan Sistem Informasi Puskesmas Berbasis Web. Jurnal IKRA-ITH Informatika, 4(1), 12–19. http://journals.upi-yai.ac.id/index.php/ikraith-informatika/article/download/610/456

Chairina, C., & Candrasa, L. (2022). Peran Manajemen Arsip dalam Pengamanan Data Base. All Fields of Science Journal Liaison Academia and Sosiety, 2(4), 29–35. https://doi.org/10.58939/afosj-las.v2i4.471

Dasawaty, E. S. (2021). Rancangan Sistem Informasi Pengambilan Cuti Pegawai Pada Pt.Torus Multi Cemerlang Berbasis Ms.Access. Jurnal Informatika Dan Bisnis, 10(1), 1–6. http://jurnal.kwikkiangie.ac.id/index.php/JIB/article/view/747

Habibullah, M., Mulyanto, Y., & Sofya, N. D. (2020). Rancang Bangun Aplikasi Pemandu Wisata Museum Sumbawa Berbasis Android Dengan Memanfaatkan Quick Response Code (Qr Code). Jurnal Informatika, Teknologi Dan Sains, 2(2), 136–145. https://doi.org/10.51401/jinteks.v2i2.596

Handrianto, Y., & Sanjaya, B. (2020). Model Waterfall Dalam Rancang Bangun Sistem Informasi Pemesanan Produk Dan Outlet Berbasis Web. Jurnal Inovasi Informatika, 5(2), 153–160. https://doi.org/10.51170/jii.v5i2.66

Ilmi, M. N., & Metandi, F. (2020). Perancangan Sistem Informasi Produksi Dan Penjualan Pada Umkm Bakpia (Studi Kasus Aa Bakery). Just TI (Jurnal Sains Terapan Teknologi Informasi), 12(1), 17. https://doi.org/10.46964/justti.v12i1.180

Mulia, A. G. (2020). Sistem Informasi Absensi berbasis WEB di Politeknik Negeri Padang. Jurnal Teknologi Informasi Indonesia (JTII), 5(1), 11–17. https://doi.org/10.30869/jtii.v5i1.519

Muslihudin, M., & Oktafianto, D. (2020). Jurnal simada. Jurnal Sistem Informasi & Manajemen Basis Data (SIMADA), 03(01), 68.

Noviantoro, A., Silviana, A. B., Fitriani, R. R., & Permatasari, H. P. (2022). Rancangan Dan Implementasi Aplikasi Sewa Lapangan Badminton Wilayah Depok Berbasis Web. Jurnal Teknik Dan Science, 1(2), 88–103. https://doi.org/10.56127/jts.v1i2.108

Parjito, P. J., Rahmawati, O., & Ulum, F. (2023). Rancang Bangun Aplikasi E-Agribisnis Untuk Meningkatkan Penjualan Hasil Tanaman Hortikultura. Jurnal Informatika Dan Rekayasa Perangkat Lunak, 3(3), 354–365. https://doi.org/10.33365/jatika.v3i3.2362

Rerung, R. R. (2020). Pemrograman Web Dasar. https://books.google.co.id/books/about/Pemrograman_Web_Dasar.html?id=0pxLDwAAQBAJ&redir_esc=y

Sahi, A. (2020). TEMATIK - Jurnal Teknologi Informasi Dan Komunikasi Vol. 7, No. 1 Juni 2020. 7(1), 120–129.

Saputra, D., Christian, A., & . M. (2023). Implementasi Framework Codeigniter Pada Pembuatan Website Pemesanan Bintang Plafon Prabumulih. Jurnal Esensi Infokom : Jurnal Esensi Sistem Informasi Dan Sistem Komputer, 7(2), 28–32. https://doi.org/10.55886/infokom.v7i2.683

Saroji, A., Harmini, T., & Taqiyuddin, M. (2021). Sejarah Evolusi Generasi Internet. Jurnal Kajian Ilmu Sejarah Dan Budaya, 2(2), 65–75. https://www.researchgate.net/profile/Muhammad-Taqiyuddin-3/publication/358872747_Internet_Evolution_A_Historical_View_SEJARAH_EVOLUSI_GENERASI_INTERNET/links/62199d43b1bace00839c0749/Internet-Evolution-A-Historical-View-SEJARAH-EVOLUSI-GENERASI-INTERNET.p

Utami, F. H. (2022). Aplikasi Pelayanan Antrian Pasien Menggunakan Metode FCFS Menggunakan PHP dan MySQL. 18(1), 153–160.

Viktoria, P. J. (2022). Penggunaan Model UML Dalam Sistem Informasi Pemesanan Pupuk Berbasis Web (Studi Kasus Pada UD. Bangun Tani Rantauprapat). Informatika, 10(3), 98–111. https://doi.org/10.36987/informatika.v10i3.3395

Zahran, R. (2020). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Sistem Informasi Manajemen. Jurnal Akuntansi Universitas Mercubuana, 1–21.

Zen, C. E., Namira, S., & Rahayu, T. (2022). Rancang Ulang Desain UI (User Interface) Company Profile Berbasis Website Menggunakan Metode UCD (User Centered Design). Seminar Nasional Mahasiswa Ilmu Komputer Dan Aplikasinya (SENAMIKA), April, 17–26.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.



 
PANDUAN SUBMITE ARTIKEL
 


Kantor Sekertariat:
Universitas PGRI Madiun
Jl. Auri No. 14-16  Kota Madiun 63118
Lt 3 Kantor Program Studi Teknik Informatika
email :  senatik@unipma.ac.id
 
 

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.