Peningkatan Kreativitas Melalui Penerapan Metode Project Based Learning (PJBL) Pada Peserta Didik Kelas VIII SMPN 2 Madiun Dalam Mata Pelajaran Pendidikan Pancasila Dengan Aktivitas Pembuatan Poster Di Media Sosial

Galuh Sekar Putri, Nuswantari Nuswantari, Siti Mukawanah

Abstract


Kreativitas menjadi salah satu kompetensi yang harus dimiliki semua orang pada abad 21 saat ini menurut Partnership for 21 st Century Skills, termasuk pada peserta didik di kelas.. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang bertujuan untuk meningkatkan kreativitas melalui model pembelajaran Project Based Learning (PjBL) dengan aktivitas pembuatan pembuatan poster. Jumlah subjek pada penelitian ini adalah 32 peserta didik kelas VIII C SMPN 2 Madiun. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini meliputi wawancara, observasi, mengajar dan dokumentasi. Penerapan model pembelajaran PjBL dilakukan dalam siklus I dan siklus II yang terdiri daari perencanaan, tindakan, pengamatan, dan refleksi. Hasil kreativitas pada penelitian pra siklus menunjukkan persentase sebesar 43.75% setelah itu dilakukan tindakan siklus I untuk meningkatkan kreativitas, pada hasil penelitian ini didapatkan peningkatan kreativitas peserta didik antara pembelajaran siklus I dan siklus II. Pada siklus I memperoleh persentase 56.25% kemudian meningkat menjadi 87.5% pada siklus II, sehingga model pembelajaran PjBL dengan aktivitas pembuatan poster dapat meningkatkan kreativitas peserta didik.

Keywords


Kreativitas; Project Based Learning; Poster

Full Text:

PDF

References


Asrori, & Rusman. (2020). Classroom Action Reserach Pengembangan Kompetensi Guru. In Pena Persada.

Devi, R. S., Mulyasari, E., & Anggia, G. (2023). Peningkatan keterampilan kolaborasi peserta didik melalui penerapan model kooperatif tipe. Jurnal Ilmiah PGSD FKIP Universitas Mandir, 09, 517–526.

Dewi, M. R. (2022). Kelebihan dan kekurangan Project-based Learning untuk penguatan Profil Pelajar Pancasila Kurikulum Merdeka. Inovasi Kurikulum, 19(2), 213–226. https://doi.org/10.17509/jik.v19i2.44226

Nur, S., & Dewi, N. R. (2023). Peningkatan Kreativitas Melalui Penerapan Model Project Based Learning Kelas Viii D Smp Negeri 41 Semarang. Seminar Nasional IPA XIII, 348–358.

Rifai, A. S., Utomo, S. B., & Indriyanti, N. Y. (2021). Penerapan Model Project Based Learning untuk Meningkatkan Kreativitas dan Prestasi Belajar Siswa pada Materi Pokok Termokimia Kelas XI IIS SMA Negeri 5 …. Jurnal Pendidikan Kimia, 10(2), 123–129. Retrieved from https://doi.org/10.20961/jpkim.v10i2.41379

Saenab, S., Yunus, S. R., & Husain, H. (2019). Pengaruh Penggunaan Model Project Based Learning Terhadap Keterampilan Kolaborasi Mahasiswa Pendidikan IPA. Biosel: Biology Science and Education, 8(1), 29. https://doi.org/10.33477/bs.v8i1.844

Wibowo, N. (2021). PjBL dengan Penugasan Video Tutorial di Masa Pandemi COVID-19: Peningkatan Ketertarikan Belajar serta Penguatan Kreatifitas dan Kepercayaan Diri. Elinvo (Electronics, Informatics, and Vocational Education), 5(2), 168–179. https://doi.org/10.21831/elinvo.v5i2.34698

Uno, HB, & Mohamad, N. (2022). Belajar dengan pendekatan PAILKEM: pembelajaran aktif, inovatif, lingkungan, kreatif, efektif, menarik . Bumi Aksara.

Kemendikbud. (2017). Modul Penyusunan Karya Tulis Ilmiah (Penelitian Tindakan Kelas). Depok: Pusat Pendidikan dan Pelatihan Pegawai Kemendikbud.

Republik Indonesia. 2003. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta

Yunizha, V. (2023). Model Pembelajaran Discovery Learning dan Contohnya di Dunia Kerja https://www.ruangkerja.id/blog/discovery-learning.

Devia, A. (2022). PENGARUH MODEL PROJECT BASED LEARNING (PjBL) TERHADAP KETERAMPILAN KOLABORASI MATA PELAJARAN IPS PESERTA DIDIK KELAS V SD NEGERI 4 KURIPAN KOTA AGUNG KABUPATEN TANGGAMUS (Doctoral dissertation, UIN RADEN INTAN LAMPUNG).


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Galuh Sekar Putri, Nuswantari Nuswantari, Siti Mukawanah

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

SEMINAR NASIONAL SOSIAL, SAINS, PENDIDIKAN, HUMANIORA (SENASSDRA) diterbitkan oleh UNIVERSITAS PGRI MADIUN.
SENASSDRA memiliki ISSN: 2987-3940
Alamat: Jl. Setia Budi No.85, Kanigoro, Kec. Kartoharjo, Kota Madiun, Jawa Timur 63118

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.