Penerapan Model Problem Based Learning dengan Media Parapuzzle untuk Meningkatan Kemampuan Menentukan Ide Pokok Peserta Didik Kelas V SD Negeri 05 Madiun Lor

Devi Annisa Istikhanah, Nur Samsiyah, Sri Pudjiwati

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan kelas Vb SDN 05 Madiun Lor dalam menentukan ide pokok paragraf melalui penerapan model pembelajaran PBL dengan media Parapuzzle. Desain penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas (PTK) dengan dua siklus. Terdapat peningkatan sebesar 47% pada prasiklus ke siklus I kemudian meningkat sebesar 20% dari siklus I ke siklus II.  Kesimpulan pada penelitian ini berdasarkan hasil dan pembahasan bahwa integrasi dari model PBL dengan media Parapuzzle dapat meningkatkan kemampuan menentukan ide pokok peserta didik kelas V SDN 05 Madiun Lor.

Keywords


Ide Pokok; Media Parapuzzle; Problem Based Learning

Full Text:

PDF

References


Agung, A. G. (2023). Pentingnya keterampilan membaca dan menulis sebagai pembuka gerbang ilmu bagi santri pondok pesantren Rabbani Yatim Dhuafa (Desa Pantai Gemi, Kecamatan Stabat, Kabupaten Langkat). Community Engagement and Emergence Journal (CEEJ), 4(1), 41-47.

Arikunto, S., dkk. (2014). Penelitian tindakan kelas. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Kemmis, S., & McTaggart, R. (1988). The Action Research Planner (3rd ed.). Victoria: Deakin University Press.

Khusnul, D. (2020). Penerapan model pembelajaran cooperative script untuk meningkatkan kemampuan menemukan ide pokok pada peserta didik kelas V sekolah dasar. Didaktika Dwija Indria, 8(2).

Meilasari, S., & Yelianti, U. (2020). Kajian model pembelajaran problem based learning (PBL) dalam pembelajaran di sekolah. BIOEDUSAINS: Jurnal Pendidikan Biologi Dan Sains, 3(2), 195-207.

Murdiyati, S. (2020). Peranan bahasa Indonesia dalam membangun karakter generasi muda bangsa. Educatif Journal of Education Research, 2(3), 25-30.

Tiyas, D. A. C., Mushafanah, Q., Wakhyudin, H., & Darsimah, D. (2023). Model Problem Based Learning untuk meningkatkan kemampuan menentukan ide pokok paragraf. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 9(2), 709-715.

Wahyudi, A. (2022). Upaya meningkatkan kemampuan membaca pemahaman siswa melalui metode PQ4R terhadap pelajaran bahasa Indonesia kelas IV SD Negeri 01 Bandar Dalam Kecamatan Negeri Agung. Tadzkirah: Jurnal Pendidikan Dasar, 4(1), 33-55.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Devi Annisa Istikhanah, Nur Samsiyah, Sri Pudjiwati

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

SEMINAR NASIONAL SOSIAL, SAINS, PENDIDIKAN, HUMANIORA (SENASSDRA) diterbitkan oleh UNIVERSITAS PGRI MADIUN.
SENASSDRA memiliki ISSN: 2987-3940
Alamat: Jl. Setia Budi No.85, Kanigoro, Kec. Kartoharjo, Kota Madiun, Jawa Timur 63118

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.