Problematika Penggunaan ChatGPT Pada Pembelajaran Sejarah Di SMA

Setya Yoga Pratama, Yudi Hartono, Siti Nurkholipah

Abstract


Berbicara tentang pembelajaran sejarah di sekolah, tidak dapat dilepaskan dari fakta dan sumber sejarah. Pada pembelajaran berbasis digital ini berbagai informasi tak terkecuali tentang sejarah bahkan dapat diperoleh dengan cepat dan mudah dengan bantuan kecerdasan buatan seperti ChatGPT. Artikel ini betujuan untuk mengkaji berbagai probematika yang timbul dari pemanfaatan ChatGPT dalam pembelajaran sejarah di SMA, serta menawarkan solusi guna mengatasi tantangan tersebut. Metode yang digunakan adalah kualitatif deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada penggunaan ChatGPT terdapat permasaahan pada sektor (1) akurasi data dan sumber pembelajaran;  (2) kemampuan berpikir kritis; dan (3) plagiarisme Simpulan dari penelitian ini menyarankan perlunya verifikasi informasi secara aktif oleh pendidik, integrasi teknologi ChatGPT yang dipertimbangkan secara cermat dalam kurikulum, pengembangan literasi digital siswa, serta pemanfaatan ChatGPT sebagai alat pendukung untuk memperdalam diskusi kelas. Dengan pendekatan yang hati-hati dan terstruktur, pemanfaatan ChatGPT dapat memberikan kontribusi yang signifikan dalam pembelajaran sejarah di SMA.

Keywords


Pembelajaran sejarah; ChatGPT; SMA

Full Text:

PDF

References


Ahyani, N. (2014). Kemampuan Berfikir Kritis Dalam Pembelajaran Sejarah. Seminar Nasional Teknologi Pendidikan, 94–106.

Aiman, F., & Imas, K. (2023). Tantangan Penggunaan ChatGPT dalam Pendidikan Ditinjau dari Sudut Pandang Moral. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 5(1), 456–463.

Batubara, U. N., & Sudrajat, A. (2019). Teknik Penyusunan Instrumen Penilaian Higher Order Thinking Skill (Hots) Dalam Pembelajaran Sejarah. Lentera Pendidikan : Jurnal Ilmu Tarbiyah dan Keguruan, 22(2), 335. https://doi.org/10.24252/lp.2019v22n2i15

Ben. (2023). ChatGPT can hinder students’ critical thinking skills. Diambil 29 Juli 2024, dari Queen’s Journal website: https://www.queensjournal.ca/chatgpt-can-hinder-students-critical-thinking-skills/

Khyber, I. U., Khan, N. F., Khyber, I. A., Sami, A., Uddin, I., Fayyaz, N., … Ali, I. (2023). Getting to Know ChatGPT: An Introduction to Implementation and Working. Proceedings of 1 st International Conference on Computing Technologies, Tools and Applications, (August). Diambil dari https://www.researchgate.net/publication/372890276

Kuntowijoyo. (2018). Pengantar Ilmu Sejarah (1 ed.). Yogyakarta: Tiara Wacana.

Maulana, M. J., Darmawan, C., & Rahmat, R. (2023). Penggunaan Chatgpt Dalam Tinjauan Pendidikan Berdasarkan Perspektif Etika Akademik. Bhineka Tunggal Ika: Kajian Teori dan Praktik Pendidikan PKn, 10(1), 58–66. https://doi.org/10.36706/jbti.v10i1.21090

Pratiwi, M. A., & Aisya, N. (2021). Fenomena plagiarisme akademik di era digital. Publishing Letters, 1(2), 16–33. https://doi.org/10.48078/publetters.v1i2.23

Samsu. (2017). Metode penelitian: teori dan aplikasi penelitian kualitatif, kuantitatif, mixed methods, serta research & development. In Diterbitkan oleh: Pusat Studi Agama dan Kemasyarakatan (PUSAKA).

Sarrion, E. (2023). Exploring the Power of ChatGPT: Applications, Techniques, and Implications. Exploring the Power of ChatGPT, hal. 1–204.

Study.com. (2023). Productive Teaching Tool or Innovative Cheating? Diambil 26 Juni 2024, dari Study.com website: https://study.com/resources/perceptions-of-chatgpt-in-schools

Subakti, Y. R. (2021). Tantangan Guru Sejarah Dalam Mengajar Dan Belajar Berbasis Hots. Historia Vitae, 01(01), 52–71. Diambil dari https://nasional.kompas.com/read/2016/03/02/09264011/Amnesia.Sejarah.dan.Melempemnya.Kiri.?page

Tlili, A., Shehata, B., Adarkwah, M. A., Bozkurt, A., Hickey, D. T., Huang, R., & Agyemang, B. (2023). What if the devil is my guardian angel: ChatGPT as a case study of using chatbots in education. Smart Learning Environments, 10(1). https://doi.org/10.1186/s40561-023-00237-x


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Setya Yoga Pratama, Yudi Hartono, Siti Nurkholipah

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

SEMINAR NASIONAL SOSIAL, SAINS, PENDIDIKAN, HUMANIORA (SENASSDRA) diterbitkan oleh UNIVERSITAS PGRI MADIUN.
SENASSDRA memiliki ISSN: 2987-3940
Alamat: Jl. Setia Budi No.85, Kanigoro, Kec. Kartoharjo, Kota Madiun, Jawa Timur 63118

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.