Strategi pembelajaran dosen dalam meningkatkan motivasi belajar mahasiswa pada kurikulum merdeka belajar-kampus merdeka (studi pada pendidikan sejarah fkip universitas pgri madiun)

Tiswa Aprillia, Yudi Hartono, Novi Triana Habsari

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap motivasi belajar mahasiswa, strategi pembelajaran dosen, dan relevansi/keterkaitan strategi pembelajaran dosen dalam meningkatkan motivasi belajar mahasiswa. Penelitian dilakukan di Program Studi Pendidikan Sejarah FKIP Universitas PGRI Madiun yang telah menerapkan Kurikulum Merdeka Belajar-Kampus Merdeka sejak tahun 2021.  Metode yang digunakan adalah studi kasus. Data diperoleh dari wawancara, observasi, dan studi dokumentasi. Validitas data melalui triangulasi sumber. Analisis data dengan analisis interaktif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa motivasi belajar mahasiswa menunjukkan adanya motivasi tinggi, sedang, dan rendah yang masing-masing dapat berdampak terhadap tercapainya tujuan pembelajaran. Strategi pembelajaran dosen memperhatikan kondisi motivasi mahasiswa dalam merancang dan melaksanakan pembelajaran dengan model perpaduan tercapainya tujuan pembelajaran. Strategi pembelajaran dosen memperhatikan kondisi motivasi mahasiswa dalam merancang dan melaksanakan pembelajaran dengan model perpaduan dosen sehingga menunjukkan relevansinya, meski masih terdapat motivasi belajar mahasiswa yang perlu ditingkatkan lagi agar rasa antusias mahasiswa bisa lebih meningkat.


Keywords


strategi pembelajaran, motivasi belajar, kurikulum merdeka belajar-kampus-merdeka

Full Text:

PDF

References


Adisasmita, W. (2020). Beradaptasi Dengan Tantanan Normal Baru New Normal. Dipetik Juli 13, 2021.

Asrori, M. (2013). Psikologi Pembelajaran. Bandung: CV Wacana Prima.

Djamarah, Bahri, S & Zain, A. (2010). Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta.

Harandi, S. R. (2015). Effects of e-learning on students’ motivation. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 181, 423–430. https://doi.org/http://doi.org/10.1016/j.sbspro.2015.04.905.

Kompri. (2016). Motivasi Pembelajaran Perspektif Guru dan Siswa. Bandung: PT Remaja Rosdakarya Offset.

Moleong, L. . (2011). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Mustikasari, D, Subagja, MR, Majid, R. (2022). Gaya Mengajar Dosen Terhadap Motivasi Belajar Mahasiswa Di Era New Normal Covid-19. KAMPRET Journal, 1(3), 60–68.

Sanjaya, W. (2010). Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta : Prenada Media Group.

Sardiman, A. (2011). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. PT Raja Grafindo Persada: Jakarta.

Sardiman, A. . (2016). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta : PT. Raja Grafindo. Abidin.

Soebijantoro, Septianingrum, B. (2022). Literasi sikap kemandirian dalam berwirausaha melalui metode pembelajaran daring bagi mahasiswa peserta PMM prodi Pendidikan Sejarah UNIPMA. Agastya: Jurnal Sejarah Dan Pembelajarannya, 12(1), 60–68. https://doi.org/http://doi.org/10.25273/ajsp.v12i1.11955.

Trinova. (2013). Pembelajaran Berbasis Student Centered Learning pada Materi PAI. Jurnal Al-Ta’lim, 1(4), 324–335.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Tiswa Aprillia, Yudi Hartono, Novi Triana Habsari

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

SEMINAR NASIONAL SOSIAL, SAINS, PENDIDIKAN, HUMANIORA (SENASSDRA) diterbitkan oleh UNIVERSITAS PGRI MADIUN.
SENASSDRA memiliki ISSN: 2987-3940
Alamat: Jl. Setia Budi No.85, Kanigoro, Kec. Kartoharjo, Kota Madiun, Jawa Timur 63118

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.