Pengaruh Model Discovery Learning Berbantuan Multimodal Terhadap Pemahaman Konsep IPAS

Dhyahayu Retno Wulan, Sri Lestari, Dewi Tryanasari

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh model discovery learning berbantuan multimodal terhadap pemahaman konsep IPAS di sekolah dasar. Subyek penelitian ini adalah siswa kelas IV MIN 02 Kota Madiun tahun ajaran 2023/2024 yang berjumlah 66 orang siswa. Instrumen penelitian ini adalah tes. Berdasarkan hasil analisis data penelitian dan pembahasan, bahwa model pembelajaran discovery learning berbantuan multimodal yang diterapkan di MIN 02 Kota Madiun pada tahun ajaran 2023/2024 pada kelas eksperimen yang menggunakan model discovery learning berbantuan multimodal sedangkan kelas kontrol menggunakan model pembelajaran konvensional. Kesimpulan dalam penelitian ini menyatakan bahwa penerapan media multimodal dapat mempengaruhi siswa dalam pemahaman konsep IPAS di sekolah dasar dan meningkatkan motivasi belajar siswa dalam kegiatan pembelajaran IPAS di sekolah dasar.


Keywords


Media Multimodal; Model Discovery Learning; Siswa Sekolah Dasar

Full Text:

PDF

References


Abidin, Yunus. "Pengaruh pembelajaran berbasis multimodal terhadap kemampuan literasi membaca siswa sekolah dasar." Jurnal Cakrawala Pendas 8.1 (2022): 103-116.

Amalia Yunia Rahmawati. (2020). 1–23. Elvadola, C., Lestari, Y. D., & Kurniasih, T. I. (2022). Penggunaan Model

Budiarti, Arifah, Jeffry Handhika, and Sulistyaning Kartikawati. "Pengaruh model discovery learning dengan pendekatan scientific berbasis e-book pada materi rangkaian induktor terhadap hasil belajar siswa." Jupiter (Jurnal Pendidikan Teknik Elektro) 2.2 (2017): 21-28.dasar. Educare, 90-97.

Deliany, N., Hidayat, A., & Nurhayati, Y. (2019). Penerapan multimedia interaktif untuk meningkatkan pemahaman konsep IPA peserta didik di sekolah

Ii, B. A. B. (2017). 92101619020_Bab2. 4(2), 8–32.

Ii, B. A. B., Teori, A. L., & Pembelajaran, P. (2014). Masda Satria Kurniawan_BAB II. 6–23.

Pembelajaran Discovery Learning dalam Meningkatan Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar. Pedagogia: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Indonesia, 4(1), 31–38. https://doi.org/10.52217/pedagogia.v4i1.732

Rahmadayanti, Dewi, and Agung Hartoyo. "Potret kurikulum merdeka, wujud merdeka belajar di sekolah dasar." Jurnal Basicedu 6.4 (2022): 7174-7187.

Samatowa, U. 2018. Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar. Jakarta: PT. Indeks. Santoso, Muhammad Adi, dkk. (2016).

Widiadnyana, I. Wayan, I. Wayan Sadia, and I. Wayan Suastra. "Pengaruh model discovery learning terhadap pemahaman konsep IPA dan sikap ilmiah siswa SMP." Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran IPA Indonesia 4.2 (2014).

Widiawati, N.P., Pudjawan, K., & Margunayasa, I.G. 2015. Analisis Pemahaman Konsep Dalam Pelajaran IPA pada Siswa Kelas IV SD di Gugus II Kecamatan Banjar. e-Journal PGSD Universitas Pendidikan Ganesha, 3(1).


Refbacks

  • There are currently no refbacks.