Penerapan Jarimatika Berbantuan Media Pop Up Book Untuk Meningkatkan Kemampuan Operasi Hitung Perkalian di Kelas IV SDN Pangongangan

Fevina Fayi Ayu Pradani, Endang Sri Maruti, Tunjung Dwi Untari

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatkan hasil belajar peserta didik melalui penerapan metode jarimatika berbantuan media pop up book pada pelajaran matematika materi volume kubus dan balok kelas IV SD. Penelitian ini menggunakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Penelitian ini dilaksanakan menggunakan subjek sebanyak 26 peserta didik pada kelas IV. Penelitian ini menggunakan tindakan berupa tahapan pra siklus, siklus 1, dan siklus 2. Hasil penelitian berdasarkan hasil belajar dari siklus 1 memiliki ketuntasan sebesar 69% pada siklus 2 menjadi 88%. Penurunan peserta didik yang belum mengalami ketuntasan dari 31% menjadi 12%. Dari hal tersebut dapat disimpulkan bahwa penggunaan metode jarimatika dengam berbantuan media pop up book  berdampak positif pada peningkatan hasil belajar peserta didik kelas IV.

Keywords


Hasil Belajar, Jarimatika, Pop Up Book

Full Text:

PDF

References


Diana, E., & Rofiki, M. (2020). Analisis Metode Pembelajaran Efektif Di Era New Normal. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran, 3(2), 336–342. https://doi.org/10.31004/jrpp.v3i2.1356

Hidayat, E. I. F., Vivi Yandhari, I. A., & Alamsyah, T. P. (2020). Efektivitas Pendekatan Realistic Mathematics Education (RME) Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemahaman Konsep Matematika Peserta didik Kelas V. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 4(1), 106. https://doi.org/10.23887/jisd.v4i1.21103

Husna, K., & Supriyadi, S. (2023). Peranan Manajeman Media Pembelajaran Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Peserta didik. AL-MIKRAJ Jurnal Studi Islam Dan Humaniora (E-ISSN 2745-4584), 4(1), 981–990. https://doi.org/10.37680/almikraj.v4i1.4273

Junaidi, J. (2019). Peran Media Pembelajaran Dalam Proses Belajar Mengajar. Diklat Review : Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Pelatihan, 3(1), 45–56. https://doi.org/10.35446/diklatreview.v3i1.349

Kustianti, E. (2022). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Menggunakan Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) bagi Peserta didik Kelas III SDN 08 Koto Baru. Jurnal Sakinah, 4(2), 58–62. https://www.jurnal.stitnu-sadhar.ac.id/index/index.php/JS/article/view/121.

Lestari, P., Winarsih, E., & Aryanang, C. (2023). Peningkatan Kemampuan Berhitung Perkalian dengan Menerapkan Model Problem Based Learning (PBL) dan Media Jarimatika pada Peserta didik Kelas III SDN Beran 6 Ngawi. Pendas :Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 3(1), 10–27. https://medium.com/@arifwicaksanaa/pengertian-use-case-a7e576e1b6bf

Nasution, T. K., & Surya, E. (2016). Penerapan Teknik Jarimatika Dalam Upaya Meningkatkan Kemampuan Operasi Hitung Perkalian Bilangan. UNION: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 4(2), 136–147. https://doi.org/10.30738/.v4i2.442

Setiyowati, R. (2017). Meningkatkan Kemampuan Operasi Hitung Perkalian Menggunakan Media Permainan Congklak pada Peserta didik Kelas II SD Negeri 182/I Hutan Lindung. Skripsi, 1–14. https://repository.unja.ac.id/2243/

Solikin, N. K. R., Cipta, D. A. S., & Anugraini, A. P. (2019). Penggunaan Metode Lattice Dalam Mengatasi Rendahnya Kemampuan Berhitung Operasi Perkalian. Prismatika: Jurnal Pendidikan Dan Riset Matematika, 2(1), 51–57. https://doi.org/10.33503/prismatika.v2i1.577


Refbacks

  • There are currently no refbacks.