PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TREFFINGER UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR TINGKAT TINGGI (HOTS) PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI SEKOLAH DASAR

Salma Ari Khairunnisa, Dian Permatasari Kusuma Dayu, Dian Nur Antika Eky Hastuti

Abstract


Rendahnya pemahaman kemampuan berpikir tingkat tinggi siswa merupakan masalah yang krusial dalam pembelajaran matematika. Untuk menyelesaikan masalah tersebut, perlu adanya suatu metode pembelajaran yang inovatif dan dapat menjadikan siswa berperan aktif serta melatih kemampuan berpikir tingkat tinggi. Salah satu metode yang dapat dilakukan adalah dengan menerapkan metode pembelajaran treffinger. Tujuan dari penelitian ini adalah Untuk mengetahui penerapan model pembelajaran treffinger untuk meningkatkan kemampuan berpikir tingkat tinggi pada pembelajaran matematika di sekolah dasar. Penelitian ini menggunakan metode penelitian tindakan kelas. Subyek penelitian melibatkan siswa kelas V SDN Sukorejo 01 kecamatan Saradan kabupaten Madiun. Intrumen pengumpulan data berupa lembar observasi, soal tes kemampuan berpikir tingkat tinggi pada siklus I dan siklus II, serta dokumentasi. Dari hasil pembahasan penelitian, setelah diterapkan metode pembelajaran treffinger diketahui bahwa pemahaman konsep serta kemampuan berpikir tingkat tinggi pada mata pelajaran matematika mengalami peningkatan dalam memahami konsep dalam menyelesaikan soal HOTS.

Keywords


treffinger;kemampuan berpikir tingkat tinggi

Full Text:

PDF

References


Acarya. (2017). Memahami Dokumentasi. 1, 47–65.

Aisyah, fitriani, O. (2019). perbandingan kemampuan pemahaman konsep matematis siswa menggunakan model pembelajaran treffinger dengan model pembelajaran langsung pada siswa kelas viii smp nommensen kota jambi. 3, 25–29.

Aminah, S., Wijaya, T. T., & Yuspriyati, D. (2018). Analisis Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa Kelas Viii Pada Materi Himpunan. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 2(1), 15–22. https://doi.org/10.31004/cendekia.v2i1.29

Aningsih, A. (2018). Kemampuan berpikir tingkat tinggi pada pendidikan agama islam siswa kelas X Smk Muhammadiyah 1 Purwokerto ditinjau dari prestasi belajar. 5–24. http://repository.ump.ac.id/7373/

Annuuru, T., A., Johan, R., C., & Ali, M. (2017). Peningkatan Kemampuan Berpikir Tingkat Tinggi dalam Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam Peserta Didik Sekolah Dasar Melalui Model Pembelajaran Treffinger. Edutcehnologia, 3(2), 136–144. https://ejournal.upi.edu/index.php/edutechnologia/article/view/9144

Ansari, b. i., & Abdullah, r. (2020). higher-order-thinking skill (hots) bagi kaum milenial melalui inovasi pembelajaran matematika. irdh book publisher. https://books.google.co.id/books?id=wzXsDwAAQBAJ

Arifin, Z. (2012). Evaluasi Pembelajaran. PT. Remaja Rosdakarya Offset.

Ariyana, & Bestary. (2018). Buku Pegangan Pembelajaran Berorientasi pada Keterampilan Berpikir Tingkat Tinggi. Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Hak.

Aryanti. (2020). Inovasi Pembelajaran Matematika Di SD (Problem Based Learning Berbasis Scaffolding, Pemodelan Dan Komunikasi Matematis). Deepublish. https://books.google.co.id/books?id=XJfwDwAAQBAJ

Astuti, leonard. (2015). Peran Kemampuan Komunikasi Matematika Terhadap Prestasi Belajar Matematika Siswa. Superlattices and Microstructures, 9(1), 31–33. https://doi.org/10.1016/0749-6036(91)90087-8

Astuti, S. I., Arso, S. P., & Wigati, P. A. (2015). Pembelajaran Matematika. Analisis Standar Pelayanan Minimal Pada Instalasi Rawat Jalan di RSUD Kota Semarang, 3, 103–111.

Cahyani, C. D., Suyitno, A., & Pujiastuti, E. (2022). Studi Literatur : Model Pembelajaran Blended Learning dalam Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif dan Rasa Ingin Tahu Siswa dalam Pembelajaran Matematika. Prisma, Prosiding Seminar Nasional Matematika, 5, 272–281.

Conklin, W. (2012). Higher-Order Thinking Skills to Develop 21st Century Learners. In Shell Education. http://www.shelleducation.com

Dewi, H. L., & Biladina, S. G. (2021). Komunikasi matematis dan Blended Learning : Analisis kemampuan statistika mahasiswa di masa pandemi Covid-19. Seminar Nasional Pendidikan Matematika, 2(1), 221–228.

Dewi, S. H. (2020). pengaruh model pembelajaran treffinger terhadap. 20, 251–261.

Dirjendikdasmen. (2017). Modul Penyusunan Soal Higher Ordher Thinking Skill (HOTS). Direktorat Pembinaan SMA Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 53(9), 1689–1699.

Dr. Ahmad Susanto, M. P. (2016). Teori Belajar dan Pembelajaran di Sekolah Dasar. Kencana. https://books.google.co.id/books?id=IeVNDwAAQBAJ

Dra. Yetti Ariani, M. P., Yullys Helsa, M. P., & Ahmad, S. (2020). Model Pembelajaran Inovatif Untuk Pembelajaran Matematika Di Kelas IV Sekolah Dasar. Deepublish. https://books.google.co.id/books?id=2IMaEAAAQBAJ

Dwiyogo. (2016). Pembelajaran Visioner. PT Bumi Aksara.

Efendi Albert Pohan. (2020). Konsep Pembelajaran Daring Berbasis Pendekatan Ilmiah. CV Sarnu Untung. https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=s9bsDwAAQBAJ&oi=fnd&pg=PR3&dq=konsep+pembelajaran&ots=CsYNT9ImNk&sig=ACcY2xNZXXER6CR7FugA1KPB4hU&redir_esc=y#v=onepage&q=konsep pembelajaran&f=false

Ernawati. (2016). pengembangan perangkat pembelajaran matematika berbasis openended approach untuk mengembangkan hots siswa sma. 3(2), 209–220.

Fanani, M. Z. (2018). Strategi Pengembangan Soal Hots Pada Kurikulum 2013. Edudeena, 2(1), 57–76. https://doi.org/10.30762/ed.v2i1.582

Gazali, R. Y. (2016). Pembelajaran matematika yang bermakna. Math Didactic: Jurnal Pendidikan Matematika, 2(3), 181–190. https://doi.org/10.33654/math.v2i3.47

Hanafy, M. S. (2014). Konsep Belajar Dan Pembelajaran. Lentera Pendidikan : Jurnal Ilmu Tarbiyah dan Keguruan, 17(1), 66–79. https://doi.org/10.24252/lp.2014v17n1a5

Hidayati, A. U. (2017). Melatih Keterampilan Berpikir Tingkat Tinggi dalam Pembelajaran Matematika pada Siswa Sekolah Dasar. Pendidikan Dan Pebelajaran Dasar, 4(20), 143–156.

Himah. (2016). Pengembangan instrumen tes computer based test- higherorder thinking ( cbt-hot ) pada. 89–95.

Hodiyanto. (2017). Kemampuan komunikasi matematis dalam pembelajaran martematika. 7(1).

Hodiyanto, H. (2017). Kemampuan Komunikasi Matematis dalam Pembelajaran Matematika. AdMathEdu, 7(1), 9–18.

Huda Miftahul. (2013). Model-Model Pengajaran dan Pembelajaran. Pustaka Pelajar.

Husna, M. M., Faradiba, S. S., & Wulandari, T. C. (2020). Kemampuan Komunikasi Matematis Ditinjau dari Resiliensi Matematis. Jp3, 16(12), 1–13.

Ismayanti, S., & Sofyan, D. (2021). Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa SMP Kelas VIII di Kampung Cigulawing. 1(1), 183–196.

Janah, A. M. (2017). Efektivitas Model Pembelajaran Treffinger Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Kelas Vii Smp N 1 Bambanglipuro. 67(6), 14–21.

Jaya, F. (2019). Perencanaan Pembelajaran. In Uin Sumatera Utara, Medan (hal. 1–141).

Kadir. (2015). Menyusun dan menganalisis tes hasil belajar. 8(2), 70–81.

Kalfarina, lei. (2019). Pengaruh Model Pembelajan Treffinger terhadap Kemampuan Mengonstruksi Teks Laporan Hasil Observasi Kelas X SMA Swasta GKPI Padang Bulan Medan Tahun Pembelajaran 2019/2020.

Karmila, K. (2021). Pendekatan matematika realistik dan kemampuan komunikasi matematis siswa di madrasah ibtidaiyah. 4(1), 1–11.

Koellner, K., Jacobs, J., Pittman, M., & Borko, H. (2005). Strategies for building mathematical communication in the middle school classroom: Modeled in professional development, implemented in the classroom. Current Issues in Middle Level Education, 11.

Krathwohl, A. and. (2002). ( A REVISION OF BLOOM ’ S TAXONOMY ) Sumber. Theory into practice, 41(4), 212–219.

Kurniawati, D. A. S. C. E. D. K. A. (2020). Pembelajaran Matematika untuk Siswa Pervasive Developmental Disorder - Not Otherwise Specified Melalui Montessori. Media Nusa Creative (MNC Publishing). https://books.google.co.id/books?id=nHRMEAAAQBAJ

Lestari, K. E., & Yudhanegara, M. R. (2015). Penelitian pendidikan matematika. Bandung: PT Refika Aditama, 2(3).

Lie, Siti, Gozali, K. (2020). Mengembangkan Ketrampilan Berpikir Tingkat Tinggi.

Maharani, R. K., & Indrawati, D. (2018). Pengaruh Model Pembelajaran Treffinger Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Pelajaran Matematika Materi Bangun Ruang. JPGSD Universitas Negeri Surabaya, 6(4), 506–515.

Mania. (2008). Observasi sebagai alat evaluasi dalam dunia pendidikan dan pengajaran. 11(2), 220–233.

Masitoh, A. (2020). Pengembangan instrumen asesmen higher order thinking skills ( hots ) matematika. 04(02), 886–897.

Maulana. (2017). Konsep Dasar Matematika dan Pengembangan Kemampuan Berpikir Kritis-Kreatif.

Nasution, W. N. (2017). Strategi Pembelajaran. Perdana Publishing.

Nisa, T. F., Sidoarjo, U. M., & Belakang, A. L. (2011). Pembelajaran matematika dengan setting model treffinger untuk. 1(1), 35–48.

Nofrianto, A., Maryuni, N., & Amri, M. A. (2017). Komunikasi Matematis Siswa: Pengaruh Pendekatan Matematika Realistik. Jurnal Gantang, 2(2), 113–123. https://ojs.umrah.ac.id/index.php/gantang/article/view/199

Novitaningrum. (2016). Fipien Wulandari Novitaningrum, 2817123067 (2016) penerapan model pembelajaran treffinger untuk meningkatkan hasil belajar ipa peserta didik kelas iii sd negeri 2 sobontoro boyolangu tulungagung. 14–56.

Nuraini. (2018). Integrasi Nilai Kearifan Lokal dalam Pembelajaran Matematika SD/MI Kurikulum 2013. Gastronomía ecuatoriana y turismo local., 1(69), 5–24.

Nurhayati. (2021). Pengaruh model pembelajaran treffinger berbantuan alat peraga terhadap peningkatan kemampuan pemahaman konsep matematis.

Nurhayati, N., & Angraeni, L. (2017). Analisis Kemampuan Berpikir Tingkat Tinggi Mahasiswa (Higher Order Thinking) dalam Menyelesaikan Soal Konsep Optika melalui Model Problem Based Learning. Jurnal Penelitian & Pengembangan Pendidikan Fisika, 3(2), 119–126. https://doi.org/10.21009/1.03201

Nurjanah, E. S. (2019). The application of treffinger learning model in improving students ’ mathematical communication. 8(2), 160–166.

Nurjannah, H., Saputro, A., Maddatuang, & Nasiah. (2020). The Application of The Treffinger Learning Model in Learning Geography. LaGeografia, 19(1), 113–127. https://ojs.unm.ac.id/Lageografia/article/view/13608

Of, National Council Mathematics, T. of. (2000). Principles Standards and for School Mathematics.

Pajar, J., Studi, P., Guru, P., Dasar, S., Universitas, F., Volume, R., Cetak, I., & Online, I. (2018). INSTRUMEN HOTS MATEMATIKA BAGI MAHASISWA PGSD. 2(November), 905–912.

Pakpahan, Dewa, A. (2021). Pembelajaran Media Pembelajaran. Yayasan kita menulis.

Pane, A., & Darwis Dasopang, M. (2017). Belajar Dan Pembelajaran. FITRAH:Jurnal Kajian Ilmu-ilmu Keislaman, 3(2), 333. https://doi.org/10.24952/fitrah.v3i2.945

Permatasari, N. Y., Margana, A., & Masalah, A. L. B. (2014). Meningkatkan Kemampuan Siswa Dalam Memecahkan Masalah Matematika dengan Model Pembelajaran Treffinger [Improve Students’ Ability in Solving Mathematical Problems with the Treffinger Learning Model]. Mosharafa, 3(1), 31–42.

Pramesti, S. L. D., & Rini, J. (2020). Pembelajaran Matematika Sekolah. Penerbit NEM. https://books.google.co.id/books?id=0oFVEAAAQBAJ

Pramuditya, S. A., Nurlaelah, E., & Indonesia, M. S. (2021). Kemampuan Komunikasi Digital Matematis. Media Sains Indonesia. https://books.google.co.id/books?id=NMovEAAAQBAJ

Prasetyani, E., Hartono, Y., & Susanti, E. (2016). Kemampuan Berpikir Tingkat Tinggi Siswa Kelas Xi Dalam Pembelajaran Trigonometri Berbasis Masalah Di Sma Negeri 18 Palembang. Jurnal Gantang, 1(1), 34–44. https://doi.org/10.31629/jg.v1i1.4

Prof. DR. H. Wina Sanjaya, M. P. (2016). Penelitian Tindakan Kelas. Prenada Media. https://books.google.co.id/books?id=YMtADwAAQBAJ

Ribka Kariani Br. Sembiring, S. S. M. P., Frida Marta Argareta Simorangkir, S. S. M. P., & Dewi Anzelina, S. P. M. P. (2021). Model pembelajaran kooperatif TTW (think talk write) untuk meningkatkan komunikasi matematik dan sikap positif siswa. Jakad Media Publishing. https://books.google.co.id/books?id=VH1OEAAAQBAJ

Riyana, C. (2015). Konsep Pembelajaran Online. Modul Pembelajaran Universitas Terbuka Tangerang Selatan, 1–43.

Rohanah, abdul zuhri. (2017). Penerapan modl pembelajaran treffinger dalam upaya peningkatan kemampuan penalaran matematis siswa smp. 3(2).

Rohmah, S. N., & Ashari, B. (2021). Strategi Pembelajaran Matematika. UAD PRESS. https://books.google.co.id/books?id=wRExEAAAQBAJ

Sani. (2019a). PEMBELAJARAN BERBASIS HOTS (Higher Order Thinknig Skills).

Sani, R. A. (2019b). Pembelajaran Berbasis HOTS Edisi Revisi: Higher Order Thinking Skills. Tira Smart. https://books.google.co.id/books?id=GrfrDwAAQBAJ

Saraswati, P. M. S., & Agustika, G. N. S. (2020). Kemampuan Berpikir Tingkat Tinggi Dalam Menyelesaikan Soal HOTS Mata Pelajaran Matematika. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 4(2), 257. https://doi.org/10.23887/jisd.v4i2.25336

Shadiq Fadjar. (2014). pembelajan Matematika Cara Meningkatkan Kemampuan Berpikir Siswa. Graha Ilmu.

Shoimin. (2014). 68 Model Pembelajaran Inovatif dalam Kurikulum 2013. Arruzz Media Yogyakarta.

Siagian. (2012). Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Circ Dengan Pendekatan Konstruktivisme Untuk Meningkatkan Kemampuan Koneksi Matematik. Unnes Journal of Mathematics Education Research, 1(2), 58–67.

Soedibyo. (2003). Undang-undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Teknik bendungan, 1–7.

Suryapuspitarini, B. K. (2018). Analisis Soal-Soal Matematika Tipe Higher Order Thinking Skill ( HOTS ) pada Kurikulum 2013 untuk Mendukung Kemampuan Literasi Siswa. 1, 876–884.

W.Dj. Pomalato, S. (2006). Mengembangkan Kreativitas Matematik Siswa dalam Pembelajaran Matematika Melalui Pendekatan Model Treffinger. Mimbar Pendidikan, XXV(1), 22–26.

Widana, I. W. (2020). Pengaruh Pemahaman Konsep Asemen HOTS terhadap Kemampuan Guru Matematika SMA/SMK Menyusun Soal HOTS. Jurnal Emasains: Jurnal Edukasi Matematika dan Sains, 9(1), 66–75. https://ojs.ikippgribali.ac.id/index.php/emasains/article/view/618

Wirahayu, Y. A., Purwito, H., & Juarti, J. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Treffinger dan Ketrampilan Berpikir Divergen Mahasiswa. Jurnal Pendidikan Geografi, 23(1), 30–40. https://doi.org/10.17977/um17v23i12018p030

Yayuk, Dyah, Suwandayani, B. (2018). Pembelajaran Matematika yang Menyenangkan.

Yayuk. (2019). Pembelajaran Matematika SD. Universitas Muhammadiyah Malang.

Yulianto, H., & Suprihatiningsih, S. (2019). Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa pada Pembelajaran Treffinger Berdasarkan Self Efficacy. 2017, 7.

Zubainur, C. M., & S, R. M. B. (2020). Perencanaan Pembelajaran Matematika. Syiah Kuala University Press. https://books.google.co.id/books?id=u9sBEAAAQBAJ


Refbacks

  • There are currently no refbacks.