Analisis efektivitas biaya penggunaan oseltamivir pada pasien COVID-19 di RSUD Kota Madiun

Nirma Ayu Nurwidayanti, Desi Kusumawati, Puri Ratna Kartini

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah melihat tingkat efektivitas obat oseltamivir dan favipiravir juga melihat biaya efektivitas obat yang digunakan untuk penanganan pasien Covid 19 di RSUD Kota Madiun.

Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan cara pengambilan data secara Retrospektif dan perhitungan total biaya. Data disajikan secara kuantitatif untuk menentukan efektivitas obat Oseltamivir dan Favipiravir juga menghitung total biaya pada pasien COVID-19 di RSUD Kota Madiun.

Hasil penelitian di RSUD Kota Madiun total pasien Covid-19 yaitu 960 pasien, kemudian yang masuk dalam penelitian ada 5 pasien yang sesuai kriteria penelitian. Mendapat hasil terapi obat antivirus Oseltamivir merupakan terapi yang lebih Cost-Effective dibandingkan Favipiravir yang dapat dilihat dari nilai ACER Oseltamivir sebesar Rp. 179.384 sedangkan Favipiravir sebesar Rp. 358.786.


Full Text:

PDF

References


Safitri, M. A. C., Putri, A. E., & Tilarso, D. P. (2020). Jurnal Sains dan Kesehatan. Jurnal Sains Dan Kesehatan, 3(1), 242–247.

Siregar, R., Riang, A., Gulo, B., Rina, L., & Sinurat, E. (2020). Edukasi Tentang Upaya Pencegahan Covid-19 Pada Masyarakat di Pasar Sukaramai Kecamatan Medan Area Tahun 2020. Jurnal Abdimas Mutiara, 1(2), 191–198. http://e-journal.sari-mutiara.ac.id/index.php/JAM/article/view/1490


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Editorial Office :

Prosiding Seminar Nasional Program Studi Farmasi UNIPMA (SNAPFARMA) 
Published by Universitas PGRI Madiun
Managed by Program Studi Farmasi Universitas PGRI Madiun
Address: Laboratorium Terpadu UNIPMA Jl. Letkol Suwarno, Kanigoro, Kec. Kartoharjo, Kota Madiun, Jawa Timur 63151
Website http://prosiding.unipma.ac.id/index.php/SNAPFARMA/index
Email: snapfarma@unipma.ac.id
E-ISSN : 3031-3945