Persepsi guru tentang kegiatan projek penguatan profil pelajar pancasila (p5) sebagai penerapan pembelajaran berdiferensiasi pada kurikulum merdeka era digital

Aning Rahmawati, Parji Parji, Candra Dewi

Abstract


Penelitian ini membahas tentang potensi dan tantangan kurikulum merdeka era digital dalam penerapan pembelajaran berdiferensiasi dan implementasi kegiatan projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5). Penelitian ini menggunakan pendekatan kualiutatif sebagai metode penelitiannya. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah kurikulum merdeka era digital menawarkan paradigma baru dalam dunia pendidikan, di mana guru dapat menjadi agen perubahan untuk menciptakan pembelajaran yang lebih adaptif dan inklusif. Melalui kesadaran akan tantangan dan peluang ini, pendidikan diharapkan dapat terus berkembang dan memberikan dampak positif dalam membentuk generasi yang unggul, berakhlak mulia, dan siap menghadapi tantangan masa depan. Integrasi kegiatan projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) dengan pendekatan pembelajaran berdiferensiasi pada kurikulum merdeka era digital diharapkan dapat meningkatkan pemahaman dan penerapan nilai-nilai Pancasila pada siswa secara holistik, sehingga mereka tumbuh menjadi warga negara yang mencintai tanah air, berkepribadian kuat, dan mampu berkontribusi positif dalam memajukan bangsa dan negara.

Keywords


Pancasila, p5, pembelajaran berdiferensiasi, kurikulum merdeka

Full Text:

PDF

References


Baso, A., & Hasan, N. (2018). Peran Pembelajaran Pembelajaran Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Di Era Globalisasi Dalam Mencegah Perilaku Menyimpang Siswa Di Sman Ii Kabupaten Bulukumba. Jed (Jurnal Etika Demokrasi). Https://Doi.Org/10.26618/Jed.V3i2.1938

Karahan, B. Ü. (2017). European Journal Of Education Studies The Correlation Of Reading Motivation & Reading Engagement With Reading Comprehension Skills In 8th Graders. European Journal Of Education Studies, 3(9), 527–540. Https://Doi.Org/10.5281/Zenodo.898140

Octavian, W. A. (2018). Urgensi Memahami Dan Mengimplementasikan Nilai-Nilai Pancasila Dalam Kehidupan Sehari-Hari Sebagai Sebuah Bangsa. Bhinneka Tunggal Ika.

Parno, Yuliati, L., Hermanto, F. M., & Ali, M. (2020). A Case Study On Comparison Of High School Students’ Scientific Literacy Competencies Domain In Physics With Different Methods: Pbl-Stem Education, Pbl, And Conventional Learning. Jurnal Pendidikan Ipa Indonesia. Https://Doi.Org/10.15294/Jpii.V9i2.23894

Pertiwi, E. Prasetya. (2018). Pendampingan Guru Dalam Pembelajaran “Aspek Nilai Moral Agama Melalui Pendidikan Karakter Dan Pengenalan Pancasila” Di Paud Labschool Jember Tahun Pelajaran 2016-2017. Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat. Https://Doi.Org/10.31849/Dinamisia.V2i1.761

Riyanti, D., & Prasetyo, D. (2019). Internalisasi Nilai-Nilai Pancasila Di Perguruan Tinggi. Citizenship Jurnal Pancasila Dan Kewarganegaraan.

Ruslan, R. (2020). Penanaman Pendidikan Moralitas Dan Nilai Pancasila Anak Usia Dini Dalam Perkembangan Iptek. Abdimas: Papua Journal Of Community Service. Https://Doi.Org/10.33506/Pjcs.V2i1.807

Umarsih, I., Marliyani, T., Hadiyansah, Y., Hernawan, A.H. & Prihantini. (2022). Analisis Implementasi Kurikulum Merdeka Di Sekolah Penggerak Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, Volume 6 Nomor 5 Tahun 2022 Halaman 8248-8258.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.