PENGARUH KOMPETENSI, KECERDASAN EMOSIONAL DAN SELF EFFICACY TERHADAP ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR (Studi Pada Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Kabupaten Madiun)

Silvia Puji Kurniawati, Hari Purwanto, Putri Oktovita Sari

Abstract


Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan secara empiris dari kompetensi, kecerdasan emosional dan Self Efficacy terhadap organizational citizenship behavior. Populasi dalam penelitian ini adalah 50 karyawan. Pemilihan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode sampel jenuh dengan kriteria yang sudah ditetapkan sebanyak 50 sampel. Jenis data yang digunakan merupakan data sekunder. Hipotesis ini diuji menggunakan uji deskriptif, uji statistik, uji asumsi klasik dan analisis linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial variabel kompetensi berpengaruh signifikan terhadap organizational citizenship behavior, variabel kecerdasan emosional berpengaruh signifikan terhadap organizational citizenship behavior, variabel Self Efficacy berpengaruh signifikan terhadap organizational citizenship behavior, variabel kompetensi, kecerdasan emosional, dan Self Efficacy berpengaruh signifikan terhadap organizational citizenship behavior.

Kata Kunci : Kompetensi, Kecerdasan Emosional, Self Efficacy, Organizational Citizenship Behavior


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

 

 

 

 

 

 

Editorial Office:

Universitas PGRI Madiun

Kampus 3 Lantai 2

Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Jl. Auri no. 14-16 Madiun