Rancang Bangun Sistem Pengaduan Kepuasan Pelayanan Di Perpustakaan SMPN 1 Pilangkenceng Berbasis Website

Reza Angestu Pratama, Yoga Prisma Yuda

Abstract


Sistem pengaduan kepuasan pelayanan berbasis website ini sangat dibutuhkan untuk menunjang fasilitas perpustakaan, supaya pengunjung dapat dengan mudah menyampaikan keluhan, saran, dan masukan. Sistem pengaduan kepuasan pelayanan ini masih dilakukan dengan cara sistem manual yaitu dengan guru atau siswa melaporkan langsung ke petugas perpustakaan, hal ini akan mempersulit guru atau siswa dalam menyampaikan keluhan terhadap perpustakaan. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk membangun sistem pengaduan kepuasan pelayanan berbasis website supaya memudahkan guru atau siswa dalam melakukan pengaduan kepada petugas perpustakaan. Sehingga proses pengaduan yang dilakukan guru atau siswa tentang persoalan perpustakaan sekolah  akan menjadi lebih efisien dan efektif. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode waterfall dan dibangun menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database Mysql. Hasil akhir dari Rancang Bangun Sistem Pengaduan Kepuasan Pelayanan Di Perpustakaan SMPN 1 Pilangkenceng berbasis website, menunjukkan bahwa aplikasi ini dapat mempermudah guru dan siswa dalam menyampaikan pengaduan dan aplikasi ini telah melewati pengujian dengan metode pengujian SUS mendapatkan hasil yang “Baik”.

References


Abubakar, R. (2021). Pengantar Metodologi Penelitian. SUKA-Press UIN Sunan Kalijaga.

Afrizal. (2019). Mengenal Koleksi Perpustakaan. Jurnal Imam Bonjol: Kajian Ilmu Informasi Dan Perpustakaan, 3(2), 1–5.

Ahmadar, M., Perwito, P., & Taufik, C. (2021). Perancangan Sistem Informasi Penjualan Berbasis Web Pada Rahayu Photo Copy Dengan Database MySQL. Dharmakarya, 10(4), 284. https://doi.org/10.24198/dharmakarya.v10i4.35873

Aini. (2020). Rancang Bangun Sistem Informasi Manajemen Perpustakaan Smp Negeri 1 Megaluh. Seminar Nasional Teknologi Informasi Dan Komunikasi-2023 “Exploring the Intersection of Big Data, Cyber Security, and Human Behavior: Insights and Challenges” e-ISSN:, 1(2008), 443–450.

Arthalita, I., & Prasetyo, R. (2020). Penggunaan Website Sebagai Sarana Evaluasi Kegiatan Akademik Siswa Di Sma Negeri 1 Punggur Lampung Tengah. JIKI (Jurnal Llmu Komputer & Lnformatika), 1(2), 93–108. https://doi.org/10.24127/jiki.v1i2.678

Bulu, M. P., & Lede, P. A. R. L. (2024). Rancang Bangun Sistem Informasi Pengaduan Mahasiswa Univerisitas Kristen Wira Wacana Sumba Berbasis Object Oriented Analysis and Design. MALCOM: Indonesian Journal of Machine Learning and Computer Science, 4(2), 538–546. https://doi.org/10.57152/malcom.v4i2.1262

Chayani, T., Hidayat, M. T., & Sutarjo, M. (2019). Kualitas pelayanan perpustakaan di dinas kearsipan dan perpustakaan kabupaten cirebon. Jurnal Publika Unswagati Cirebon, 7(1), 51–67.

Endarti, S. (2022). Perpustakaan Sebagai Tempat Rekreasi Informasi. ABDI PUSTAKA: Jurnal Perpustakaan Dan Kearsipan, 2(1), 23–28. https://doi.org/10.24821/jap.v2i1.6990

Haniefardy, A., Fadhillah, M. B. A., & Rochimah, S. (2019). Tinjauan Literatur Sistematis: Pengaruh Penggunaan Framework Khusus dalam Proses Pengembangan Web dan Pembuatan Web. Matrix : Jurnal Manajemen Teknologi Dan Informatika, 9(2), 68–73. https://doi.org/10.31940/matrix.v9i2.1161

Lim, N. E., & Silalahi, M. (2023). Rancang Bangun Sistem E-Administrasi Berbasis Codeigniter Framework Di Kp2a Batam. Computer and Science Industrial Engineering (COMASIE), 8(1), 37–46. https://doi.org/10.33884/comasiejournal.v8i1.6639

Manalu, W. U. S., Hakim, L., & Wulandari, C. (2023). Sistem Informasi Pengaduan Siswa Berbasis Website Dengan Framework Laravel. Journal of Information System Research (JOSH), 4(3), 1005–1013. https://doi.org/10.47065/josh.v4i3.3368

Nur’Aini, D. A. (2020). Rancang Bangun Sistem Informasi Manajemen Perpustakaan Smp Negeri 1 Megaluh. Seminar Nasional Teknologi Informasi Dan Komunikasi-2023 “Exploring the Intersection of Big Data, Cyber Security, and Human Behavior: Insights and Challenges” e-ISSN:, 1(2008), 443–450. http://eprints.unipdu.ac.id/2225/

Prabowo, M. (2020). Metodologi Pengembangan Sistem Informasi. Anggota IKAPI.

Pramadhana, D. (2022). Sistem Informasi Pengaduan Mahasiswa Politeknik Baja Tegal Berbasis Web. Jurnal Teknik Informatika Dan Teknologi Informasi, 2(3), 123–130. https://doi.org/10.55606/jutiti.v2i3.457

Rachman, A., Hanla, Yochanan, Samanlangi, A. I., & Purnomo, H. (2024). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. In Japanese Journal of Allergology (Vol. 54). Anggota IKAPI.

Rio, & Marsehan, A. (2023). Perancangan Sistem Informasi Pengaduan Masyarakat Berbasis Web Mobile Menggunakan Metode Waterfall. Jurnal Komputer Dan Teknologi, 43–50. https://doi.org/10.58290/jukomtek.v1i2.67

Terttiaavini, I Made Agus Oka Gunawan, Kraugusteeliana, Winarno, E., & Rony Sandra Yofa Zebua. (2023). Perancangan dan Implementasi Frontend Web untuk Sistem Pengaduan Masyarakat. Jurnal Informasi Dan Teknologi, 5(1), 112–126. https://doi.org/10.37034/jidt.v5i1.290

Welda, W., Putra, D. M. D. U., & Dirgayusari, A. M. (2020). Usability Testing Website Dengan Menggunakan Metode System Usability Scale (Sus)s. International Journal of Natural Science and Engineering, 4(3), 152–161. https://doi.org/10.23887/ijnse.v4i2.28864

Yusuf, M., & Astuti, Y. (2020). System Usability Scale (SUS) Untuk Pengujian Usability Pada Pijar Career Center. Komputika : Jurnal Sistem Komputer, 9(2), 131–138. https://doi.org/10.34010/komputika.v9i2.2873

Zurna, H. P., Rini, F., & Pratama, A. (2022). Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Web. Jurnal Pustaka Data (Pusat Akses Kajian Database, Analisa Teknologi, Dan Arsitektur Komputer), 2(1), 5–10. https://doi.org/10.55382/jurnalpustakadata.v2i1.138


Refbacks

  • There are currently no refbacks.



 
PANDUAN SUBMITE ARTIKEL
 


Kantor Sekertariat:
Universitas PGRI Madiun
Jl. Auri No. 14-16  Kota Madiun 63118
Lt 3 Kantor Program Studi Teknik Informatika
email :  senatik@unipma.ac.id
 
 

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.