Pengembangan Aplikasi Arus Kas Keuangan Pada MP Vape Store Magetan

Rizky Erya Yunita

Abstract


Aplikasi arus kas keuangan MP Vape Store berlangsung saat ini belum komputerisasi, Hal ini tidak efektif untuk mengelola Pengembangan Aplikasi Arus Kas Keuangan Pada MP Vape Store Magetan ini adalah untuk mempermudah karyawan dalam merekap data harian dan membuat laporan keuangan tanpa kerusakan dan kehilangan data. Sistem dapat bermanfaat bagi perusahaan dalam meningkatkan efektifitas dan efisiensi proses administrasi keuangan pada perusahaan.Pada penelitian ini metode yang digunakan untuk menghasilkan sebuah Sistem Aplikasi Keuangan yaitu metode RAD tujuan menggunakan metode RAD untuk memudahkan transisi antara fase pengembangan dan penggelaran sistem aplikasi arus kas Keuangan Pada MP Vape Store Magetan dapat menghasilkan sebuah sistem yang dapat menambahkan, mengubah, menyimpan dan mencetak sesuai dengan kebutuhan yang dapat dijadikan laporan Pengujian sistem aplikasi arus kas keuangan pada MP Vape store magetan, menggunakan black box testing dimana semua tampilan dan fitur pada system berjalan sesuai dengan yang diharapkan. Saran dari peneliti yaitu nantinya dapat ditambahkan berupa stok barang sehingga dapat menghasilkan sebuah sistem aplikasi yang lebih mudah digunakan oleh perusahaan.

 

Kata kunci: Aplikasi, Arus kas, Keuangan, Laravel, UML, RAD


Full Text:

PDF

References


Abdullah, S., & Yunita Ramanda. (2022). Aplikasi Laporan Arus Kas Untuk Tenaga Pendamping Lapangan Berbasis Web (Studi Kasus : Koperasi Baytul Ikhtiar Cabang Cicurug). Jurnal RESTIKOM : Riset Teknik Informatika Dan Komputer, 3(3), 140–149. https://doi.org/10.52005/restikom.v3i3.91

Ahmad Zaini Muchtar, & Sirojul Munir. (2019). Perancangan Web E-Commerce Umkm Restoran Bakso Arema Menggunakan Framework Laravel. Jurnal Teknologi Terpadu, 5(1), 26–33.

Aini, N., Wicaksono, S. A., & Arwani, I. (2019). Pembangunan Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Web menggunakan Metode Rapid Application Development (RAD) (Studi pada : SMK Negeri 11 Malang). Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi Dan Ilmu Komputer, 3(9), 8647–8655.

Andriani, A., & Qurniati, E. (2018). Sistem Informasi Penjualan Pada Toko Online Dengan Metode Rapid Application Development (RAD). Journal Speed – Sentra Penelitian Engineering Dan Edukasi, 10(3), 49–54. http://speed.web.id/ejournal/index.php/speed/article/view/392/385

Bin Tahir, T., Rais, M., & Apriyadi HS, M. (2019). Aplikasi Point OF Sales Menggunakan Framework Laravel. JIKO (Jurnal Informatika Dan Komputer), 2(2), 55–59. https://doi.org/10.33387/jiko.v2i2.1313

Faz, Z. M. A. W., Guntara, R. G., & Bandung, J. D. (2023). Tradisional Berbasis Android. 10(1), 1. https://doi.org/10.30656/jsii.v10i1.6177

Hasibuan, L., Anwar, K., & Rizki, A. F. (2021). Administrasi Sekolah ( Administrasi Keuangan , Perlengkapan , Hubungan Sekolah dengan Masyarakat ). 2(1), 19–33.

Herdiansah, A., Borman, R. I., & Maylinda, S. (2021). Sistem Informasi Monitoring dan Reporting Quality Control Proses Laminating Berbasis Web Framework Laravel. Jurnal Tekno Kompak, 15(2), 13. https://doi.org/10.33365/jtk.v15i2.1091

Janna, N. M., Aryanti, Dwikurnia, A., & Arsyam, M. (2021). Administrasi Keuangan dalam Pendidikan. Osfpreprints, Ddi, 1–9.

Mashyuri, R. F., Amalia, F., & Arwan, A. (2019). Pengembangan Sistem Informasi Administrasi Keuangan Sekolah ( Studi Kasus : MTS Yanuris 1 Linggapura ). Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi Dan Imu Komputer, 3(12), 10906–10915.

Moch Zawaruddin Abdullah, Mungki Astiningrum, Yuri Ariaynto, Dwi Puspitasari, & Atiqah Nurul Asri. (2021). Rancang Bangun Sistem Informasi Akuntansi Berbasis Website menggunakan Framework Laravel. Jurnal Pengabdian Polinema Kepada Masyarakat, 8(1), 74–80. https://doi.org/10.33795/jppkm.v8i1.64

Mubarak, A. (2019). Rancang Bangun Aplikasi Web Sekolah Menggunakan Uml (Unified Modeling Language) Dan Bahasa Pemrograman Php (Php Hypertext Preprocessor) Berorientasi Objek. JIKO (Jurnal Informatika Dan Komputer), 2(1), 19–25. https://doi.org/10.33387/jiko.v2i1.1052

Novendri. (2019). Pengertian Web. Lentera Dumai, 10(2), 46–57.

Purnama Sari, D., & Wijanarko, R. (2020). Implementasi Framework Laravel pada Sistem Informasi Penyewaan Kamera (Studi Kasus di Rumah Kamera Semarang). Jurnal Informatika Dan Rekayasa Perangkat Lunak, 2(1), 32. https://doi.org/10.36499/jinrpl.v2i1.3190

Putra, D. W. T., & Andriani, R. (2019). Unified Modelling Language (UML) dalam Perancangan Sistem Informasi Permohonan Pembayaran Restitusi SPPD. Jurnal TeknoIf, 7(1), 32. https://doi.org/10.21063/jtif.2019.v7.1.32-39

Sasmita Susanto, E., Hamdani, F., & Tari, Y. (2020). Sistem Informasi Administrasi Keuangan Sekolah Berbasis Web (Studi Kasus: Smk Al-Kahfi). Jurnal Informatika, Teknologi Dan Sains, 2(1), 7–14. https://doi.org/10.51401/jinteks.v2i1.553

Seta, B., Cipta, I., Darajat, P. P., Choirina, P., Aziz, F., Islam, U., Rahmat, R., Pakisaji, L. H., Sekolah, A. K., & Whatsapp, N. (2021). Keuangan Sekolah Berbasis Website Menggunakan. 5(1).

Sma, P., Moyo, N., & Berbasis, H. (2020). Dalam Pengembangan Sistemnya Yang Meliputi Tahapan-Tahapan Komunikasi, Perencanaan Secara Cepat, Pemodelan Perancangan Secara Cepat, Pembuatan. 2(3), 159–166.

Syukron, A., & Purwaningsih. (2020). Sistem Informasi Manajemen Administrasi Keuangan Panti Asuhan Berbasis Website. Jurnal Responsif : Riset Sains Dan Informatika, 2(2), 150–157. https://doi.org/10.51977/jti.v2i2.246

Triana, T., Yusman, M., & Hermanto, B. (2021). Sistem Informasi Manajemen Data Klien Pada Pt. Hulu Balang Mandiri Menggunakan Framework Laravel. Jurnal Pepadun, 2(1), 40–48. https://doi.org/10.23960/pepadun.v2i1.33

Triandini, E., Fauzan, R., Siahaan, D. O., Rochimah, S., Suardika, I. G., & Karolita, D. (2022). Software similarity measurements using UML diagrams: A systematic literature review. Register: Jurnal Ilmiah Teknologi Sistem Informasi, 8(1), 10–23. https://doi.org/10.26594/register.v8i1.2248

Yudi, Y. F. (2021). Penerapan Metode Waterfall Untuk Aplikasi Mobile Pada Arus Kas Masjid Di Lingkungan Kota Metro. Jurnal Teknologi Pintar, 1(1), 1–17. http://teknologipintar.org/index.php/teknologipintar/article/view/15%0Ahttp://teknologipintar.org/index.php/teknologipintar/article/download/15/14


Refbacks

  • There are currently no refbacks.



 
PANDUAN SUBMITE ARTIKEL
 


Kantor Sekertariat:
Universitas PGRI Madiun
Jl. Auri No. 14-16  Kota Madiun 63118
Lt 3 Kantor Program Studi Teknik Informatika
email :  senatik@unipma.ac.id
 
 

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.