Apersepsi Pencak Silat pada Materi Gelombang Bunyi untuk Pembelajaran Fisika

Sri Wahyuni, Jeffry Handhika, Erawan Kurniadi

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan apersepsi pencak silat pada materi
gelombang bunyi untuk pembelajaran fisika. Penelitian ini dilakukan di kelas XC2 SMK
PGRI 1 Mejayan dengan metode penelilian deskriptif.Teknik pengumpulan data yang
dilakukan adalah dengan observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa apersepsi
pencak silat pada materi gelombang bunyi untuk pembelajaran fisika dapat digunakan
pada 1) eksperimen, 2) Soal, 3) materi atau sumber belajar sehingga dapat membantu
guru dalam penyampaian materi dalam pembelajaran fisika. Komponen Pencak Silat
yang dapat dikaitkan adalah bunyi yang dihasilkan dari gerakan pencak silat seperti
bunyi hentakan, pukulan, dan teriakkan.

Keywords


Apersepsi, Pencak Silat, Geombang Bunyi, Pembelajaran Fisika

Full Text:

PDF

References


Fauziyyah, F. (2012). Hubungan Penerapan Apersepsi Oleh Guru Terhadap Motivasi

Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Sosiologi Di SMAN 1 Dukupuntang

Kabupaten Cirebon(Tesis, Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Syeikh Nurjati

Cirebon).

Faruq, M. M. (2009). Meningkatkan Kebugaran Jasmani melalui Permainan & olahraga

Pencak Silat . Grasindo .

Handhika, J. (2010) Pembelajaran Fisika Melalui Inkuiri Terbimbing Dengan Metode

Eksperimen Dan Demonstrasi Ditinjau Dari Aktivitas Dan Perhatian

Mahasiswa. Jurnal Pendidikan Fisika FPMIPA (JP2F), 1(1), 9-23.

Kamajaya, (2014). Fisika untuk Kelas XII Sekolah Menengah Atas. Bandung : Grafindo

Media Pratama.

Kriswanto, E. S. (2015).Pencak Silat.Yogyakarta:Pustakabarupress.

Lusita, Aprisanti. (2011). Buku Pintar menjadi Guru Kreatif, inspiratif, dan inovatif.

Yogyakarta: Araska.

Mansur. (2015) Menciptakan Pembelajaran Efektif Melalui Apersepsi. Artikel E-Buletin

Edisi Februari 2015.

Novitasari, L. Agustina, P.A. Sukesti, R. Nazri, M.F & Handhika, J. (2017). Fisika,

Etnosains, dan Kearifan Lokal dalam Pembelajaran Sains. Prosiding Seminar

Nasional Pendidikan Fisika (SNPF), 81-88, ISSN :2527-6670

Mulyasana, D. (2012). Pendidikan Bermutu dan Berdaya Saing. Bandung: PT Remaja

Rosdakarya Offset.

Palupi, E. W. Yuwono, I. & Muksar, M. Pengembangan Permainan Kotak Barisan Yang

Digunakan Pada Kegiatan Apersepsi Materi Barisan Dan Deret Untuk

Meningkatkan Motivasi Siswa Kelas X SMA. Jurnal Kajian Pembelajaran

Matematika, 1(1), 10-16.

Riefmanto, (2015). Kuasai Materi Fisika (Seri Indonesia Cerdas) SMA/MA. Jakarta: PT

Grasindo.

Satria, H. & Handhika, J. (2015). Pembelajaran Fisika Menggunakan Modul Berbasis

Scientific Approach Bermuatan Pendidikan Karakter Pada Materi

Termodinamika. Prosiding Seminar Nasional Fisika dan Pendidikan Fisika

(SNPF), 6 (1), 179-184.

Sugiyono.(2012). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R & D. Bandung :

Alfabeta.

Wahyuni, S. (2019). Pengembangan E-learningDengan Apersepsi Pencak Silat Pada

Materi Gelombang Bunyi Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Tingkat

Tinggi Dan Minat Belajar(Tesis, Universitas PGRI Madiun).

Wijayanti, W. (2010). Usaha Guru dalam Membangkitkan Motivasi Belajar Matematika

Siswa SMA Negeri Godean(Tesis, Universitas Negeri Yogyakarta).

Yuliani, H. Sunarno, W. & Suparmi (2012). Pembelajaran Fisika Dengan Pendekatan

Keterampilan Proses Dengan Metode Eksperimen Dan Demonstrasi Ditinjau

Dari Sikap Ilmiah dan Kemampuan Analisis. http://jurnal.pasca.uns.ac.id, 1(3),

-216.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.