Penerapan falsafah narimo ing pandum dalam Pendekatan Person-Centered untuk mengatasi depresi remaja

Rizki Maharani

Abstract


Budaya Jawa kaya akan falsafah hidup yang luhur dan menjadi pedoman untuk mencapai kebahagiaan dalam kehidupan. Salah satu falsafah tersebut berbunyi “Narimo ing Pandum’. Narimo ing pandum merupakan sikap menerima dengan utuh terhadap apa yang diberikan oleh kehidupan. Falsafah narimo ing pandum mengandung tiga konstruk psikologis, yaitu penerimaan, kesabaran, dan kebersyukuran. Sementara itu, pendekatan berpusat pribadi atau person-centred adalah sebuah pendekatan dalam konseling yang berfokus pada pengembangan potensi individu secara maksimal, atau disebut juga dengan pencapaian aktualisasi diri. Aktualisasi diri dicapai salah satunya dengan memperkuat konsep diri seseorang. Penelitian ini bertujuan untuk memahami hubungan antara konsep narimo ing pandum dalam pendekatan konseling berpusat pribadi untuk mengatasi masalah depresi pada remaja.

 

Javanese culture has many of noble life philosophies which are being a tool for achieving happiness in life. One of these philosophies reads "Narimo ing Pandum". Narimo ing pandum is a receptive attitude to what has given by life. Philosophy of narimo ing pandum covers three psychological constructs, namely acceptance, patience, and gratitudeness. Meanwhile, a person-centred approach is one of an approach in counseling that works on maximizing individual potential development, or usually called by self-actualization. Accomplishing self-actualization can be done if someones has a strong self-concept. This study aims to understand the relationship between concepts of narimo ing pandum in the context of person-centred counseling on issues of depression in adolescents.


Keywords


Narimo ing Pandum, Person Centered Approach, Adolescent, Depression

Full Text:

PDF

References


Bayuadhy, Gesta. (2015). Tradisi-Tradisi Adiluhung Para Leluhur Jawa. Yogyakarta: Dipta

Budiyono & Yoga Ardian Feriandi. (2017). Menggali Nilai Nilai Kearifan Lokal Budaya Jawa sebagai Sumber Pendidikan Karakter. Prosiding, Seminar Nasional Bimbingan dan Konseling, yang diselenggarakan oleh Program Studi Bimbingan dan Konseling FKIP Universitas PGRI Madiun, Mei 2017. Madiun: IKIP PGRI Madiun.

Ciptoprawiro, Abdullah. (1986). Filsafat Jawa. Jakarta: Balai Pustaka

Corey, Gerald. (2013). Theory and Practice of Counseling and Psychotherapy, ninth edition. Belmont: Thomson Brooks/Cole.

Darmanto, J. (2007). Psikologi Jawa. Yogyakarta: Yayasan Bentang Budaya.

Emmons, R.A., & McCullough, M.E. (2003). Counting Blessing Versus Burdens: An Experimental Investigation of Gratitude and Subjective Well Being in Daily Life. Journal of Personality and Social Psychology, 84 (2), 377-389.

Endraswara, S. (2012). Falsafah Hidup Jawa: Menggali Mutiara Kebijakan dari Intisari Filsafat Kejawen. Yogyakarta: Cakrawala.

Haselberger, David & Renate Motschnig. (2014). Dealing with Change in A Complex Environment from A Personcentered, Systemic Perspective. Social and Behavioral Sciences, 119: 268 – 277.

Hermawati, Lucia & Emiliana Primastuti (2017). Membangun Model Layanan Konseling Psikologis yang Sesuai dengan Kepribadian Orang Semarang. Prosiding, Temu Ilmiah X Ikatan Psikologi Perkembangan Indonesia yang diselenggarakan oleh Fakuultas Psikologi Unika Soegijaparna Semarang tanggal 22-24 Agustus 2017. Semarang: Unika Soegijaparna.

Hidayah, Rizka Nurul, Nora Apriliana, & Diana Ariswanti Triningtyas. (2017). Indigenous Counseling Sebagai Alternatif Pemecahan Masalah Remaja. Prosiding, Seminar Nasional Bimbingan dan Konseling, yang diselenggarakan oleh Program Studi Bimbingan dan Konseling FKIP Universitas PGRI Madiun, Mei 2017. Madiun: IKIP PGRI Madiun.

Iswadi, Agus (2017). Tinjauan Kesehatan Mental Psikoanalisis Terhadap Sikap Nrimo dalam Novel Nenek Hebat dari Saga Karya Yoshichi Shimada (Skripsi, Institut Agama Islam Negeri Surakarta).

Josewovitz, Nina & David Myran. (2005). Towards A Person-Centred Cognitive Behaviour Therapy. Counselling Psychology Quarterly, 18 (4), 329-336. doi: 10.1080/09515070500473600.

Koentjaraningrat. (1990). Pengantar Ilmu Antropologi. Jakarta: Rineka Cipta.

Maxima. (2017). Benarkah Remaja Rentan Terkena Depresi? Artikel online

Prasetyo, Noor Hanafi & M.A. Subandi. (2013). Program Intervensi Narimo ing Pandum untuk Meningkatkan Kesejahteraan Psikologis Keluarga Pasien Skizofrenia. Artikel Jurnal.

Rangka, Itsar Bolo. (2016). Konseling Indigenous: Rekonstrukturisasi Konseling di Tengah Keragaman Budaya. Prosiding, Seminar Bimbingan dan Konseling 2016 Padang, tanggal 19-20 Maret 2016. Padang

Wicaksono, Dian Eko & Al Thuba Septa Priyanggasari. (2016). Konseling Kawruh jiwa Pada Karyawan yang Mengalami Depresi. Artikel jurnal

Wulandari, Nisa A’rafiyah Tri. (2017). Filosofi Jawa Nrimo Ditinjau dari Sila Ketuhanan Yang Maha Esa. JIPPK, 2 (2), 132-138.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Prosiding SNBK (Seminar Nasional Bimbingan dan Konseling) terindek oleh: