Pengaruh Self Management dan Konformitas Teman Sebaya terhadap Burnout Belajar Siswa

Bramantia Nur Aji Pamungkas, Tyas Martika Anggriana, Asroful Kadafi

Abstract


Pelaksanaan sistem pembelajaran full day school di Indonesia masih dapat dijumpai permasalahan siswa. Kejenuhan atau burnout belajar adalah kasus yang umum dialami oleh siswa. Tingkat self management dan konformitas teman sebaya mempunyai pengaruh terhadap burnout belajar. Secara umum penelitian ini untuk mengetahui pengaruh self management dan konformitas teman sebaya terhadap burnout belajar siswa kelas X Teknik Komputer Jaringan SMK N 5 Madiun tahun ajaran 2022/2023. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode ex-post facto. Populasi dalam penelitian ini adalah sebesar 123 siswa, dan sampel sejumlah 95 siswa. Pengambilan sampel menggunakan teknik Proportionate Random Sampling. Data yang diperoleh kemudian dihitung menggunakan bantuan SPSS versi 26 dengan  rumus korelasi product moment dan regresi ganda dua predictor. Dari data yang telah dianalisis maka dapat disimpulkan bahwa 1)  terdapat pengaruh self management terhadap burnout belajar siswa kelas X SMK N 5 Madiun tahun ajaran 2022/2023. 2) terdapat pengaruh konformitas teman sebaya terhadap burnout belajar siswa kelas X SMK N 5 Madiun tahun ajaran 2022/2023. 3) terdapat pengaruh self management dan konformitas teman sebaya terhadap burnout belajar siswa kelas X SMK N 5 Madiun tahun ajaran 2022/2023

Keywords


Self management, Konformitas teman sebaya, Burnout belajar

Full Text:

PDF

References


Alfaiz, Kadafi, A., Yuzarion, Aulia, R., Suarja, S., Mulyani, R., Chandra, Y., & Adison, J. (2020). Memahami perilaku kemandirian belajar siswa melalui perspektifHuman Agency: Sintesis perspektif Human Agency. Counsellia: Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 10(2), 135–146. https://doi.org/10.25273/counsellia.v10i2.6761.

Asri, D. N., & Kadafi, A. (2020). Effects of self-instruction and time management techniques in group counseling to reduce academic procrastination. Jurnal Kajian Bimbingan Dan Konseling, 5(3), 112–121. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.17977/um001v5i32020p112

Bolyatzis, R. El., Gollelman, D., & Rhelel, K. (1999). Clustelring colmpeltelncel in elmoltiolnal intellligelncel: Insights frolm thel Elmoltiolnal Colmpeltelncel Invelntolry (ElCI). San Fransiscol. Jolssely Bass

Delwi, Yolself, & Harlina. (2017). Hubungan Antara Acadelmic Sellf-Colnfidelncel Delngan Keljelnuhan (Burnolut) Bellajar Siswa Smk Nelgelri 1 Indralaya Utara. 4(Nolvelmbelr), 14–27.

Faiz, A., Yandri, H., Kadafi, A., Mulyani, R. R., Nofrita, N., & Juliawati, D. (2019). Pendekatan Tazkiyatun An-Nafs untuk membantu mengurangi emosi negatif klien. Counsellia: Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 9(1), 65–78. https://doi.org/http://doi.org/10.25273/counsellia.v9i1.4300

Fitriyah Ridwan, S. A. (2017). Pelngaruh Kolnfolrmitas Telman Selbaya Telrhadap Keldisiplinan Siswa Selkollah Melnelngah Pelrtama.

Kurnia, A. (2020). Sellf-Managelmelnt Hipelrtelnsi (T. Lelstari (eld.)). Surabaya. CV. Jakad Meldia Publishing.

Kurniawan, N. G. (2016). Elfelktivitas Musik Klasik (Molzart) Untuk Melnurunkan Keljelnuhan Bellajar Siswa Kellas XI SMAN 4 Yolgyakarta. Jurnal Bimbingan Dan Kolnselling, 5(7), 1–10.

Meli Yunaila, El., & Eltika, A. N. (2020). Relmaja dan Kolnfolrmitas Telman Selbaya (N. Hidayati (eld.)). Malang. Ahlimeldia Prelss.

Mudjiran. (2021). Psikollolgi Pelndidikan Pelnelrapan Prinsip-prinsip Psikollolgi dalam Pelmbellajaran. Jakarta. Kelncana.

P.R., S. (2017). Pengaruh Konformitas Teman Sebaya Dan Hasil Belajar Ekonomi Terhadap Perilaku Konsumtif Melalui Kontrol Diri. 5(3), 248–253.

Sarwolnol Eldi, F. R. (2021). Asasmeln dan Intelrvelnsi Psikolsolsial. Jakarta. Jeljak Pustaka.

Selars, D. Ol., Freldman, J. L., & Pelplau, L. A. (1998). Psikollolgi Solsial (1st eld.). Jakarta. Elrlangga.

Selptiani, L., Rafianti, I., & Jaelnudin, J. (2022). Hubungan Tingkat Burnolut Bellajar Siswa dan Kelmampuan Pelmelcahan Masalah Matelmatis Di masa Pandelmi COlVID-19. Wilangan: Jurnal Inolvasi Dan Riselt Pelndidikan Matelmatika, 3(3), 212. https://doli.olrg/10.56704/jirpm.v3i3.13565

Tully, N. P. (2021). Pelngaruh Manajelmeln Diri Telrhadap Burnolut Pada Karyawan Markelting Funding Bank Sinarmas Di Kolta Telrnatel. 2(1).

Wahyuli, R., & Ifdil, I. (2020). Pelrbeldaan Keljelnuhan Bellajar Siswa Full Day Schololl dan Noln Full Day Schololl. Jurnal Aplikasi IPTElK Indolnelsia, 4(3), 188–194. https://doli.olrg/10.24036/4.34380

Welllol, M. B. L. (2021). Delvellolping Intelrpelrsolnal Skills (Melngelmbangkan Keltelrampilan Antar Pribadi). Kolta Batu. CV. Belta Aksara.

Zakariah, L. (2018). Hubungan Sellf Managelmelnt dan Dukungan Solsial delngan Psychollolgical Welll Beling pada Ibu Belkelrja. 018.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Prosiding SNBK (Seminar Nasional Bimbingan dan Konseling) terindek oleh: