PENGARUH GAYA HIDUP HEDONIS, FLASH SALE DAN SISTEM PEMBAYARAN CASH ON DELIVERY TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI TIKTOK SHOP ( Studi Kasus Pada Mahasiswa Universitas PGRI Madiun )

Ardika Pambudi, Hendra Setiawan

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh gaya hidup hedonis, flash sale dan sistem pembayaran cash on delivery terhadap keputusan pembelian di tiktok shop pada mahasiswa Universitas PGRI Madiun. Penelitian ini dilakukan pada pengguna aplikasi tiktok shop di Universitas PGRI Madiun dengan pengambilan sampel sebanyak 379 responden. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan menggunakan analisis Structural Equation Model (SEM) dengan menggunakan bantuan software SmartPLS versi 4.9.0.3. Hasil penelitian ini adalah gaya hidup hedonis, berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen tiktok shop di Universitas PGRI Madiun, flash sale berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen tiktok shop di Universitas PGRI Madiun, cash on delivery berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen tiktok shop di Universitas PGRI Madiun dan gaya hidup hedonis, flash sale dan sistem pembayaran cash on delivery secara bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap tiktok shop di Universitas PGRI Madiun.


Kata kunci: Gaya Hidup Hedonis, Flash Sale, Cash On Delivery, Keputusan Pembelian

Full Text:

PDF

References


Agrawal, S. Dan A. S. S. (2016). Flash Sales–The Game Changer In Indian Ecommerce Industry. International Journal Of Advance Research And Innovation, 4(1), 192-195.

Annur, C, M. (2023). Indonesia Sabet Posisi Kedua Sebagai Negara Pengguna Tiktok Terbanyak Di Dunia Pada Awal 2023. Https://Databoks.Katadata.Co.Id/Datapublish/2023/02/27/Indonesia-Sabet-Posisi-Kedua-Sebagai-Negara-Pengguna-Tiktok-Terbanyak-Di-Dunia-Pada-Awal-2023.

Arif. (2023). Survei APJII Pengguna Internet Di Indonesia. APJII. Https://Apjii.Or.Id/Berita/D/Survei-Apjii-Pengguna-Internet-Di-Indonesia-Tembus-215-Juta-Orang

Gabriele, P. (2018). Information Systems For Managers: With Cases. Prospect Press, 2018.

Ghozali, I., & Latan, H. (2015). Partial Least Squares Konsep Teknik Dan Aplikasi Dengan Program Smart Pls 3.0. In Konsep, Teknik, Aplikasi Menggunakan Smart Pls 3.0 Untuk Penelitian Empiris

Ghozali, I. (2016). Desain Penelitian Kuantitatif & Kualitatif

Halaweh, M. (2018). . Cash On Delivery (COD) As An Alternative Payment Method For E-Commerce Transactions. International Journal Of Sociotechnology And Knowledge Development, 10(4), 1–12.

Kidane, T. T., And S. R. R. K. (2016). Factors Affecting Consumer’s Purchasing Decision Through E-Commerce. ,Journal International Conference On Industrial Engineering And Operations Management Kuala Lumpur, Malaysia. Hlm. 159-165.

Kotler, P. Dan K. L. K. (2012). Marketing Management. 14th Edition. New Jearsey : Presentice Hall.

Kotler, P. Dan K. L. K. (2018). Manajemen Pemasaran. Edisi 12 Jilid 1 & 2.Jakarta: PT. Indeks.

Shafa, P. M., & Hariyanto, J. (2020). Pengaruh Harga, Ulasan Produk, Dan Metode Pembayaran Terhadap Keputusan Pembelian Dalam Berbelanja Online Melalui Aplikasi Shopee (Studi Kasus Pada Pengguna Aplikasi Shopee Di Bekasi).

Simamora, B. (2011). Memenangkan Pasar Dengan Pemasaran Efektif Dan Profitabel. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Bandung: PT Alfabet.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif. R&D. Bandung : Alfabeta, CV.

Tjiptono, F. (2014). Pemasaran Jasa –Prinsip, Penerapan, Dan Penelitian. Andi Offset, Yogyakarta.

Zakiyyah, A. M. (2018). Pengaruh Flash Sale Terhadap Pembelian Impulsif Online Pada Toko Online “Pulchragallery.” Jurnal Manajemen Dan Bisnis Indonesia, 4(1), 63–70. Https://Doi.Org/10.32528/Jmbi.V4i1.1716


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

 

 

 

 

 

 

Editorial Office:

Universitas PGRI Madiun

Kampus 3 Lantai 2

Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Jl. Auri no. 14-16 Madiun