PENGARUH LINGKUNGAN, MOTIVASI, DISIPLIN KERJA DAN REWARD TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI EKSPEDISI SI CEPAT CABANG MADIUN

Shima Octaviana Aprisa

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk pengaruh lingkungan (X1), motivasi (X2), disiplin kerja (X3) dan reward (X3) terhadap kinerja karyawan (Y) di Ekspedisi Si Cepat Cabang Madiun. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif. Pada penelitian digunakan model penelitian observasi, wawancara dan angket kuisoner dengan responden 55 orang. Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan dapat ditarik beberapa kesimpulan dalam penelitian pada karyawan Ekspedisi Si Cepat Cabang Madiun sebagai berikut, Lingkungan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan Ekspedisi Si Cepat Cabang Madiun. Motivasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan Ekspedisi Si Cepat Cabang Madiun. Disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan Ekspedisi Si Cepat Cabang Madiun. Reward berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan Ekspedisi Si Cepat Cabang Madiun

Kata Kunci: Pengaruh Lingkungan, Motivasi, Disiplin Kerja Dan Reward, Kinerja Karyawan


Full Text:

PDF

References


Allen, N.J., and J.P. Meyer. 2003. Commitment in the Workplace (Theory. Research and Application). London: Sage

Anshori, M., & Iswati, S. (2017). Metodologi Penelitian Kuantitatif. Surabaya: Airlangga University Press.

Ardana, Komang dkk. (2021). Manajemen Sumber Daya Manusia. Graha Ilmu. Yogyakarta. Asmara, A. P. (2018). Pengaruh Turnover Intention terhadap Kinerja Karyawan di Rumah

Sakit Bedah Surabaya. Jurnal Administrasi Kesehatan Indonesia, 4(2), 123. https://doi.org/10.20473/jaki.v4i2.2017.123-129

Gautam, T., Dick, R.V., Wagner, U., Upadhyay, N., & Davis, A.J. (2004). Organizational Citizenship Behavior And Organizational Commitmen in Nepal. Research Paper, Aston Business School, Aston University, Birmingham.

Ghozali, Imam, 2019. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. ,Edisi Ketiga, Badan Penerbit Universitas Diponegoro, Semarang.

Gibson, James., L., Jhon M., Ivancevich., dan H., Donnelly., Jr. (2008): Organisasi dan Manajemen, Perilaku, Struktur, dan proses, terjemahan oleh Joerban Wahid, Erlangga, Jakarta.

Gujarati, D. (2020). Ekonometrika Dasar. Jakarta: Erlangga. Handoko, T. Hani. 2019. Manajemen. Yogyakarta : BPFE

Hartmann L. and Bambacas L. (2020). "Organizational Commitment: A Multi Method Scale Analysis and Test of Effects". International Journal of Organizational Analysis. 8 (1): 89-108.

Hasibuan, Malayu SP. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia, Cetakan keempatbelas.

Jakarta: Bumi Aksara

Indriantoro, Nur. dan Supomo, Bambang. (2017). Metodologi Penelitian Bisnis Untuk Akuntansi dan Manajemen. Balai Penerbitan Fakultas Ekonomi, Yogyakarta.

Kartono, K. (2021), Pemimpin dan Kepemimpinan. Jakarta: CV Rajawali.

Kaswan., (2021), Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Keunggulan Bersaing.

Organisasi,Graha Ilmu, Jakarta

Kharismawati, D. A. P. (2017). Pengaruh Komitmen Organisasional, Dukungan Sosial, dan Iklim Etika Terhadap Turnover Intention. E-Jurnal Manajemen Unud, V, 4(2), 1368– 1398.

Kindangen, C. C., Taroreh, A. R. N., Kerja, P. K., Jabatan, P., & Komitmen, D. A. N. (2019). Organisasional Terhadap Turnover Intention Karyawan Pada Sutanraja Hotel Amurang The INfluence of Job Satisfication, Promotion, and Organizational Comitment to the Turnover of The Employees of Sutanraja Hotel Amurang. Jurnal EMBA Vol . 7 No . 3 Ju. Jurnal EMBA, 7(3), 3837–3846.

Kreitner, Robert dan Angelo Kinicki. (2021). Perilaku Organisasi. Jakarta: Salemba Empat.

Lokbere, P, Soegoto, A. S. dan Walangitan, M. D. (2017). Pengaruh Konflik Kerja Dan Tanggung Jawab Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Bank Papua Pusat Jayapura Kota Provinsi Papua. Jurnal Emba, 4 (3): 4194-4204

Luthans, (2012), Perilaku Organisasi. Edisi Sepuluh, Yogyakarta: PT. Andi

Malayu S.P Hasibuan. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Mangkunegara, A. (2014). Manajemen Sumber Daya manusia Perusahaan, Cetakan Kedua Belas, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Mangkunegara, P. (2012). Manajemen Sunber Daya Manusia Perusahaan. PT. Remaja Rosdakarya, Bandung.

Mobley. 2011. Pergantian Karyawan: Sebab, Akibat dan Pengendaliannya. PT. Pustaka

Binaman Pressindo: Jakarta.

Narpati, B., Andrian, A., & Nursal, M. F. (2020). Pengaruh Turnover Intention Dan Kepuasan Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Sales Promotion Girl (Spg) Matahari Department Store – Bekasi. Business Management Analysis Journal (BMAJ), 3(2), 174–188. https://doi.org/10.24176/bmaj.v3i2.4819

Nawawi, Hadari. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Bisnis yang Kompetitif, Cetakan Keempat. Yogyakarta: Gajah Mada University Press,.

Priyatno, D. (2010). Paham Analisa Statistik Dengan SPSS. Yogyakarta: Mediakom. Santoso, S. (2016). SPSS Statistik Multivariant. Jakarta: PT. Elek Media Komputindo,

Sekaran, U., dan Bougie.(2013). Research Methods For Business Edisi 4. Buku 2, Jakarta: Wiley

Staffelbach, Bruno. (2008). Human Resource Management, Turnover Intention. University of Zurich, Swiss.

Sugiyono, (2017). Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sujarweni, Wiratna. (2014). SPSS Untuk Penelitian. Yogyakarta : Pustaka Baru.

Susilo, J., & Satrya, I. G. B. H. (2019). Pengaruh Kepuasan Kerja Terhadap Turnover Intention Yang Dimediasi Oleh Komitmen Organisasional Karyawan Kontrak. E- Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 8(6), 3700.

https://doi.org/10.24843/ejmunud.2019.v08.i06.p14

Susilo, Y.H. (2020). Pengaruh Konflik Kerja Dan Stres Kerja Terhadap Kinerja Karyawan.

Jurnal Ekonomi Manajemen Bisnis. Vol 01.

Tarmoezi, T., & Manurung, H. (2014). Hotel Front Office. Jakarta: Kesaint Blanc.

Tommy, Y.D. (2010). Pengaruh Konflik Kerja terhadap Burnout pada pegawai. Bagian Produksi UD. Abadi Lestari Bojonegoro. Skripsi UM (tidak dipublikasikan)

Vandenberghe, C., (2004). A Four-Dimensional Model of. Organizational Commitment among Belgian Employees, Europea

Veithzal Rivai Zainal, S. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan .

Edisike-7. Depok: PT RAJAGRAFINDO.

Widodo, S. E. (2014). Manajemen Pengembangan Sumber Daya Manusia, Yogyakarta: Pusaka Pelajar.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

 

 

 

 

 

 

Editorial Office:

Universitas PGRI Madiun

Kampus 3 Lantai 2

Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Jl. Auri no. 14-16 Madiun