PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DEMOKRATIS DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA PEGAWAI BIDANG PEMELIHARAAN ASET DAN PDKB PT. PLN (PERSERO) UPT MADIUN

Arista Mekar Febrianti

Abstract


Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui adanya pengaruh gaya kepemimpinan demokratis dan motivasi kerja terhadap kepuasan kerja pegawai bidang Pemeliharaan Aset dan PDKB PT. PLN (Persero) UPT Madiun. Penelitian ini dilakukan pada pegawai bidang Pemeliharaan Aset dan PDKB PT. PLN (Persero) UPT Madiun dengan pengambilan sampel sebanyak 147 responden. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan menggunakan analisis Structural Equation Model (SEM) dengan menggunakan bantuan software SmartPLS versi 3.3.7. Hasil penelitian ini adalah gaya kepemimpinan demokratis berpengaruh positif terhadap kepuasan kerja pegawai bidang Pemeliharaan Aset dan PDKB PT PLN (Persero) UPT Madiun. Motivasi kerja berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja pegawai bidang Pemeliharaan Aset dan PDKB PT PLN (Persero) UPT Madiun. Gaya kepemimpinan demokratis dan motivasi kerja secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja pegawai bidang Pemeliharaan Aset dan PDKB PT PLN (Persero) UPT Madiun.


Full Text:

PDF

References


Mustaqim. (2016). The Influence of Leadership Styles and Motivation of Employees Job Satisfaction. International Journal of Economics and Finance, 8(10), 176. https://doi.org/10.5539/ijef.v8n10p176

Nalim, N., Haryono, S., & Muchran, M. (2020). The Effect of Leadership Style and Compensation on the Work Performance of Merangin District Office Employees, Jambi: The Role of Work Motivation. Journal of Governance and Public Policy, 7(2), 78–87. https://doi.org/10.18196/jgpp.72124

Nanda, D. A., & Wikansari, R. (2017). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Demokratis terhadap Motivasi Kerja Karyawan Pada PT XYZ. Jurnal Aplikasi Manajemen, Ekonomi Dan Bisnis, 2(1), 6.

M. A. Shantha Wijesinghe. (2021). The Impact of Leadership Styles on the Job Satisfaction of Employees in a Garment Factory of Sri Lanka. Journal of Humanities and Social Sciences Studies, 3(1), 62–69. https://doi.org/10.32996/jhsss.2021.3.1.8

Mustaqim. (2016). The Influence of Leadership Styles and Motivation of Employees Job Satisfaction. International Journal of Economics and Finance, 8(10), 176. https://doi.org/10.5539/ijef.v8n10p176

Nalim, N., Haryono, S., & Muchran, M. (2020). The Effect of Leadership Style and Compensation on the Work Performance of Merangin District Office Employees, Jambi: The Role of Work Motivation. Journal of Governance and Public Policy, 7(2), 78–87. https://doi.org/10.18196/jgpp.72124

Nanda, D. A., & Wikansari, R. (2017). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Demokratis terhadap Motivasi Kerja Karyawan Pada PT XYZ. Jurnal Aplikasi Manajemen, Ekonomi Dan Bisnis, 2(1), 6.

Ni, K. D. R., & I, P. P. A. (2021). Pengaruh Kepemimpinan Demokratis Dan Motivasi Terhadap Kepuasan Kerja Pada Koperasi Simpan Pinjam (KSP) Kumbasari-Badung. Widya Amrita: Jurnal Manajemen …, 1(4), 1380–1387. https://ejournal.unhi.ac.id/index.php/widyaamrita/article/view/1386

Noufal, M. F. (2020). Pengaruh Kepemimpinan Terhadap Kepuasan Kerja Pegawai pada PT PLN (Persero) Sektor Bandar Lampung. Jurnal Relevansi, 160100034, 1–9.

http://jurnal.stiekrakatau.ac.id/index.php/relevansi/article/view/34

Prabowo, T. S., Noermijati, & Irawanto, D. W. (2018). Leadership and Work Motivation on Employee Performance Mediated. Journal of Applied Management (JAM), 16(1), 171–178.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

 

 

 

 

 

 

Editorial Office:

Universitas PGRI Madiun

Kampus 3 Lantai 2

Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Jl. Auri no. 14-16 Madiun