FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEMBELIAN DI PASAR TRADISIONAL MENGANTI KABUPATEN GRESIK

Aji Saputro, Rizal Ula Ananta Fauzi, Dian Citaningtyas Ari Kadi

Abstract


Penelitian ini berjudul “Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Di Pasar
Tradisional Menganti Kabupaten Gresik”. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui
apakah terdapat pengaruh kualitas produk, harga, word of mouth, dan lokasi terhadap keputusan
pembelian konsumen. Serta pengaruh tidak langsung variabel produk, harga, word of mouth, dan
lokasi terhadap keputusan pembelian konsumen sebagai variabel intervening. Penelitian ini
dilakukan terhadap 32 toko pakaian di Pasar Tradisional Menganti Kabupaten Gresik dengan
melibatkan sampel penelitian sejumlah 384 responden. Metode yang digunakan yaitu dengan
pendekatan kuantitatif menggunakan teknik analisis statistika yang dikembangkan dari analisis
regresi linear berganda (analisis jalur) dan menggunakan program SPSS. Dalam penelitian ini
mengasilkan kesimpulan bahwa kualitas produk berpengaruh terhadap keputusan pembelian
konsumen, harga berpengaruh terhadap keputusan pembelian konsumen, word of mouth
berpengaruh terhadap keputusan pembelian konsumen, serta lokasi berpengaruh terhadap keputusan
pembelian konsumen. Variabel kulaitas produk, harga, word of mouth dan lokasi mempunyai
pengaruh yang cukup besar yaitu sejumlah 61,3% terhadap keputusan pembelian pakaian di Pasar
Tradisional Menganti Kabupaten Gresik sedangkan sisanya 38,7% dipengaruhi oleh variabel lain
yang tidak dimasukkan kedalam variabel penelitian ini.


Full Text:

PDF

References


Arifa A. (2022, 12 17). Pengertian Penelitian Deduktif, Ciri, Metode, dan

Contohnya. Diambil dari Penelitian Ilmiah:

https://penelitianilmiah.com/penelitian-deduktif/

Asia, N. (2023). Pengaruh Word Of Mouth Terhadap Keputusan Pembelian Bagi

Konsumen Alfamart di Lembang Kabupaten Pinrang.

Assa, A., Sambiran, S., & Waworundeng, W. (2021). Peran Pemerintah Daerah

Dalam Pengelolaan Pasar Tradisional di Kecamatan Langowan Timur

Kabupaten Minahasa. Jurnal Governance, 1-8.

Elvana, Y., Hariyati, & Setianto, B. (2022). Analisis swot untuk menentukkan

strategi bersaing saat masa pandemi covid-19 pada rumah sakit islam

surabaya. Jurnal Ilmiah Akutansi dan Keuangan, 5132-5147.

Fetrizen, & Aziz, N. (2019). Analisis Kualitas Produk, Harga, Promosi Terhadap

Keputusan Pembelian Air Minum dalam Kemasan (AMDK) Merk AICOS

Produksi PT. Bumi Sarimas Indonesia. 1-9.

Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS . Badan

Penerbit Universitas di Ponorogo.

GS, A. D., Istanti, E., & Kristiawati, I. (2022). Peran Timelimenes Dalam

Meningkatkan Customer Satisfaction, Customer Loyality PT.JNE. Jurnal

Baruna Horizon, 1-7.

Haningputri, C. W. (2020). Pengaruh Produk, Harga dan Lokasi Terhadap

Keputusan Pembelian Konsumen di Pasar Tradisional Anyar Kota Bogor

Selama Pandemi COVID 19.

Kusnandar, V. B. (2021, 08 10). Jawa Timur Miliki Pasar Terbanyak pada Tahun

Diambil dari databoks:

https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2021/08/10/jawa-timur-milikipasar-rakyat-terbanyak-pada-2020

Kusuma, D. T. (2020). Pengaruh Dimensi Kualitas Produk Terhadap Kepuasan

Konsumen Venice Pure Aesthetic Clinic Salatiga. Jurnal Among Markiti,

-187.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

 

 

 

 

 

 

Editorial Office:

Universitas PGRI Madiun

Kampus 3 Lantai 2

Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Jl. Auri no. 14-16 Madiun