PRODUKTIVITAS KARYAWAN YANG DIPENGARUH KESEHATAN KESELAMATAN KERJA (K3) DAN DISIPLIN KERJA (STUDI KASUS PADA PT. KALISNA PUTRA CAHAYA DI MADIUN)

Arka Krisna Devansyah, Robby Sandhi Dessyarti

Abstract


Produktivitas merupakan sikap mental yang selalu berusaha dan mempunyai pandangan bahwa suatu kehidupan hari esok lebih baik dari hari ini. Menurut (Prastyana, 2021) produktivitas kerja ialah keahlian suatu perusahaan untuk memproduksi barang atau jasa dari bermacam sumber daya untuk menaikkan kualitas serta kuantitas pekerjaan. Untuk menguji pengaruh kesehatan kerja, keselamatan kerja, dan disiplin kerja terhadap produktivitas karyawan. Penelitian ini dilakukan berdasarkan hasil pra- riset yang menunjukan adanya beberapa masalah tentang kesehatan kerja, keselamatan kerja, dan disiplin kerja terhadap produktivitas karyawan pada PT Kalisna Putra Cahaya. Hasil penelitian membuktikan bahwa (1) Kesehatan Kerja berpengaruh positf dan signifikan terhdap produktivitas karyawan PT. Kalisna Putra Cahaya; (2) Keselamatan Kerja berpengaruh positf dan signifikan terhdap produktivitas karyawan PT. Kalisna Putra Cahaya; (3) Disiplin Kerja berpengaruh positf dan signifikan terhdap produktivitas karyawan PT. Kalisna Putra Cahaya.

Kata Kunci : Kesehatan Kerja, Keselamatan kerja, Produktivitas Karyawan


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

 

 

 

 

 

 

Editorial Office:

Universitas PGRI Madiun

Kampus 3 Lantai 2

Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Jl. Auri no. 14-16 Madiun