Penerapan Metode AHP Dalam Penentuan Penerima Bantuan PKH (Studi Kasus Desa Pelanglor Kabupaten Ngawi)

Erna Dwi Yunitasari

Abstract


Bantuan sosial Program Keluarga Harapan (PKH) merupakan salah satu program pemerintah yang ditujukkan untuk keluarga miskin Salah satunya di Desa Pelanglor ini bantuan sosial juga diberikan kepada keluarga miskin yang membutuhkan, Namun sampai saat ini bantuan yang diberikan masih kurang tepat sasaran. Penelitian ini bertujuan untuk membuat sebuah sistem pendukung keputusan dalam penentuan penerima bantuan sosial PKH menggunakan metode Analytical Hierarki Process (AHP). Kriteria yang digunakan ada 7 yaitu Tipe rumah, Usia, Pekerjaan, Jumlah tanggungan, Sumber penghasilan utama, Sumber penghasilan lain dan Pendidikan. Metode penyelesaian dengan menggunakan perhitunggan matriks berpasangan, dimana setiap kriteria dibobotkan sesuai dengan bobot nilai kepentingan dan dilakukan perhitungan matriks perbandingam berpasangan. Hasil dari penelitian ini membantu ketua pengurus PKH untuk menentukan penerima bantuan sosial di Desa Pelanglor supaya tepat sasaran.

 

Kata kunci : Sistem Pendukung Keputusan, PKH, Analitycal Hierrarchy Process.

 


Full Text:

PDF

References


Dheby, C., Adys, A. K., & Idris, M. (2017). Implementasi Program Keluarga Harapan Di Kecamatan Tamalate Kota Makassar. Jurnal Administrasi Publik, 3(2), 162–177.

Diana. (2018). Metode dan Aplikasi Sistem Pendukung Keputusan.

Diana, & Seprina, I. (2019). Sistem Pendukung Keputusan untuk Menentukan Penerima Bantuan Sosial Menerapkan Weighted Product Method (WPM). Jurnal Edukasi Dan Penelitian Informatika (JEPIN), 5(3), 370–377.

Hamzan, W. (2020). Sistem Pendukung Keputusan Metode Analitycal Hierarchy Procces Dengan PHP/MYSQL (Studi Kasus : Penentuan Prioritas Usulan Kegiatan Musrenbang).

Hasugian, P. S. (2018). Perancangan Website Sebagai Media Promosi Dan Informasi. Journal Of Informatic Pelita Nusantara, 3(1), 82–86.

Irviani, R., & Oktaviana, R. (2017). Aplikasi Perpustakaan Pada SMA N1 Kelumbayan Barat Menggunakan Visual Basic. Jurnal TAM ( Technology Acceptance Model ), 8(1), 63–69.

Kurniansyah, M. I., & Sinurat, S. (2020). Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Server Hosting dan Domain Terbaik Untuk WEB Server Menerapkan Metode VIKOR. Sistem Komputer Dan Informatika (JSON), 2(1), 14–24.

Noor, M. F., Pambudi, Y. D., & Widiyanto, W. W. (2018). Analisa Alur Proses Penentuan Spesifikasi Kebutuhan Sistem (Studi Kasus : Sistem Pengolahan Raport). Informa, 4(1), 20–26.

Pertiwi, I. P., Fedinandus, F., & Limantara, A. D. (2019). Sistem Pendukung Keputusan Penerima Program Keluarga Harapan (PKH) Menggunakan Metode Simple Additive Weighting. Teknik Informatika, Sistem Informasi Dan Ilmu Komuter, 8(2), 183–195.

R Laisouw, A., Lutfi, S., & Tempola, F. (2019). Sistem Pendukung Keputusan Pemberian Bantuan Program Keluarga Harapan (Pkh) Pada Orang Miskin Di Kota Ternate Menggunakan Metode Ahp. JIKO (Jurnal Informatika Dan Komputer), 2(1), 34–40.

Ramadhan, W. F., Dewi, W. N., & Nas, C. (2020). Aplikasi Web Portal Manajemen Informatika Berbasis Website Dengan Menggunakan Framework Codeigniter Dan Mysql Pada Universitas Catur Insan Cendekia. Jurnal Digit, 10(2), 124–135.

Santi, I. H. (2020). Analisa Perancangan Sistem.

Situngkir, J. W., Setiadi, A., Yunita, N., & Marlina, S. (2020). Sistem Informasi Penerimaan Siswa Bar Berbasis Web Pada Sekolah Dasar Ichtus Jakarta. Teknik Komputer AMIK BSI, VI(2), 200–206.

Verawati, & Liksha, P. D. (2018). Aplikasi Akuntansi Pengolahan Data Jasa Service Pada Pt. Budi Berlian Motor Lampung. Jurnal Sistem Informasi Akuntansi (JUSITA), 1(1), 1–14.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.



 
PANDUAN SUBMITE ARTIKEL
 


Kantor Sekertariat:
Universitas PGRI Madiun
Jl. Auri No. 14-16  Kota Madiun 63118
Lt 3 Kantor Program Studi Teknik Informatika
email :  senatik@unipma.ac.id
 
 

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.