Analisa Perancangan Aplikasi Reservasi Graha Cendekia Program Studi Teknik Informatika

Albar Rizal Setiawan

Abstract


Graha Cendekia UNIPMA merupakan tempat reservasi yang melayani penyewaan dan prasarana sebagai tempat pertemuan atau acara resepsi.Saat ini pelayanan yang masih menggunakan media buku saja untuk pencatatan hal tersebut menyebabkan pelayanan kurang cepat dan menimbulkan kesalahan-kesalahan dalam pencatatan sehingga kurang efektif dan efisien.. Tujuan penelitian menghasilkan sistem informasi Rancang Bangun Aplikasi Reservasi Graha Cendekia Universitas PGRI Madiun Berbasis Website. Adapun metode pengembangan perangkat lunak yang digunakan adalah Waterfall. Hasil penelitian Pengelola Univeersitas PGRI Madiun terbantu dalam melakukan pengelolaan data reservasi dengan pihak pemesan, agar lebih cepat dan akurat.


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



 
PANDUAN SUBMITE ARTIKEL
 


Kantor Sekertariat:
Universitas PGRI Madiun
Jl. Auri No. 14-16  Kota Madiun 63118
Lt 3 Kantor Program Studi Teknik Informatika
email :  senatik@unipma.ac.id
 
 

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.