PENGARUH PERSEPSI PENGGUNA TENTANG FASILITAS DAN PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PENGGUNA PERPUSTAKAAN KOTA MADIUN

Ayu Permata Putri, Supri Wahyudi Utomo, Farida Styaningrum

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menguji persepsi pengguna tentang fasilitas dan pelayanan terhadap kepuasan pengguna Perpustakaan Kota Madiun. Penelitian ini termasuk jenis penelitian kuantitatif. Populasi dan sampel dalam penelitian ini sebanyak populasi 6.914 dengan sampel 380 pengguna perpustakaan, diambil menggunakan teknik Non Probability Sampling dengan metode sampling insidental. Teknik analisis data menggunakan statistik deskriptif dan analisis regresi linier berganda. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa fasilitas dan pelayanan berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pengguna Perpustakaan Kota Madiun.


Full Text:

PDF

References


Ari, P. (2012). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Harga Terhadap Kepuasan Pelanggan. Management Analysis Journal, 1(4).

Dewi, M. (2015). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Fasilitas Perpustakaan Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Universitas Samudra. Jurnal Manajemen Dan Keuangan Unsam, 4(1), 203–213.

Endang, & Cholida, N. L. (2017). Jurnal Teknika Vol 9 No 2SE Pengaruh Fasilitas Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Penumpang Di Terminal Rajekwesi Bojonegoro. Jurnal Teknika, 9(2085), 911–915.

Frisdiantara, C., & Nu Graha, A. (2013). Pengaruh Dimensi Pelayanan Dan Dimensi Fasilitas Terhadap Kepuasan Mahasiswa Pada Universitas Kanjuruhan Malang. Jurnal Manajemen, 9(2), 106–109.

Harahap, D. Sari. (2015). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Fasilitas Terhadap Kepuasan Tamu Pada Hotel Dhaksina Hotel Medan. Jurnal Ilmiah, 1(2), 85–100.

Harfika, J., & Abdullah, N. (2017). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Fasilitas Terhadap Kepuasan Pasien Pada Rumah Sakit Umum Kabupaten Aceh Barat Daya. Jurnal Balance, 14(1), 44–56.

Heriyanto. (2017). Pengaruh Pelayanan Dan Fasilitas Terhadap Kepuasan Mahasiswa Sekolah Tinggi Agama Buddha Negeri Sriwijaya Tangerang Banten. Jurnal Vijjacariya, Iv(1), 1–14.

Mongkaren, S. (2013). Fasilitas Dan Kualitas Pelayanan Pengaruhnya Terhadap Kepuasan Penguna Jasa Rumah Sakit Advent Manado. Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 1(4), 493–503.

Munawir. (2018). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Fasilitas Terhadap Kepuasan Konsumen Foto Copy Awy Comp Di Pondok Pesantren Darussalam Blokagung Tegalsari Banyuwangi. Jurnal Hukum Islam, 4(2), 204–215.

Panjaitan, J. E., & Yuliati, A. L. (2016). Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada Jne Cabang Bandung [The Influence Of Service Quality On Customer Satisfaction At Jne Branch In Bandung]. Derema (Development Research Of Management): Jurnal Manajemen, 11(2), 265. Https://Doi.Org/10.19166/Derema.V11i2.197

Peni, A. (2018). Artikel Skripsi Universitas Nusantara Pgri Kediri The Influence Of Service Quality, Facility, And Location To Customer Satisfaction At Futsal Field Mareno 2 Ngunut Tulungagung 2017 Dibimbing Oleh : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Nusa. Jurnal Ekonomi, 2(1), 1–10.

Sulistyawati, N. M. A., & Seminari, N. K. (2015). Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Restoran Indus Ubud Gianyar. Journal Of Manajemen, 4(8), 2318–2332. Retrieved From Http://Journal.Uta45jakarta.Ac.Id/Index.Php/Jbsuta/Article/Viewfile/959/667

Wirawan, A., & Risfandi, R. (2018). Pengaruh Fasilitas Perpustakaan, Kinerja Pustakawan Dan Kualitas Informasi Terhadap Kepuasan Mahasiswa Dalam Menggunakan Perpustakaan Politeknik Negeri Batam. Journal Of Applied Business Administration, 2(1), 20–28. Https://Doi.Org/10.30871/Jaba.V2i1.730

Yuriansyah, L. A. (2013). Persepsi Tentang Kualitas Pelayanan, Nilai Produk Dan Fasilitas Terhadap Kepuasan Pelanggan. Management Analysis Journal, 2(1). Https://Doi.Org/10.15294/Maj.V2i1.1408

Zaharani, R., & Primadesi, Y. (2014). Pengaruh Layanan Perpustakaan Terhadap Kepuasan Pemustaka Di Perpustakaan Universitas Negeri Padang. Jurnal Ilmu Informasi Perpustakaan Dan Kearsipan, 3(1), 152–158.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

FIPA: Forum Ilmiah Pendidikan Akuntansi is indexed by

     
      

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats

Flag Counter