Efektivitas dan Kontribusi BPHTB Terhadap Pajak Daerah Kota Madiun

Wida Listiana, Supri Wahyudi Utomo, Nur Wahyuning Sulistyowati

Abstract


ABSTRAK

Analisis efektivitas dan kontribusi pajak BPHTB memiliki tujuan mengukur tingkat efektifitas dan kontribusi pada pajak daerah. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, data yang diperoleh berupa laporan realisasi anggaran pajak BPHTB pada tahun 2016-2018 dari salah satu instansi di kota madiun, teknik analisis data menggunakan rumus rasio efektivitas dan rasio kontribusi. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa efektifitas dari penerimaan pajak BPHTB pada tahun 2016 sampai dengan tahun 2018 menunjukkan hasil presentase dalam kriteria sangat efektif. Sedangkan untuk hasil kontribusinya pada tahun 2016 sampai dengan tahun 2018 tergolong dalam kriteria sedang karena kontribusi pajak tidak ada pengaruhnya terhadap besaran pajak.

ABSTRACT

The effectiveness analysis and BPHTB tax contribution has the purpose of measuring the level of effectiveness and contribution to local taxes. This study uses a qualitative approach, the data obtained in the form of a report on the realization of the BPHTB tax budget in 2016-2018 from one of the agencies in the city of Medan, data analysis techniques using the effectiveness ratio formula and contribution ratio. The results of the study indicate that the effectiveness of BPHTB tax revenues in 2016 to 2018 shows the percentage results in the criteria are very effective. While for the results of its contributions in 2016 to 2018 are classified as medium criteria because the tax contribution has no effect on the amount of tax.


Full Text:

PDF

References


Andaria, S., Utami, H. N., & Effendy, I. (2015). Analisis Efektivitas dan Kontribusi Pajak Hotel Bagi Penerimaan Pendapatan Asli Daerah di Kabupaten Malang. Jurnal Perpajakan, 7 No.1(23), 1–7. Retrieved from https://media.neliti.com/media/publications/193539-ID-analisis-efektivitas-dan-kontribusi-paja.pdf

Jamil, I. N. A., Husaini, A., & Mayowan, Y. (2016). Analisis Efektivitas Penerimaan Bea Perolehan Hak Atas Tanah Dan Bangunan Dan Kontribusinya Terhadap Pendapatan Pajak Daerah (Studi Pada Dinas Pendapatan Daerah Kota Malang Periode 2011-2014). Jurnal Mahasiswa Perpajakan, 10(1), 1–10. Retrieved from http://perpajakan.studentjournal.ub.ac.id/index.php/perpajakan/article/view/289

Koagouw, B., Karamoy, H., & Lambey, R. (2018). analisis efektivitas dan kontribusi bea perolehan hak atas tanah dan bangunan terhadap pajak daerah pada badan pengelola pajak dan retribusi daerah kabupaten minahas. Jurnal Riset Akuntansi Going Concern, 13(4), 372–380.

Koho, C. cCinton, Sabijono, H., & Rondonuwu, S. (2018). analisis efektivitas bea perolehan hak atas tanah dan bangunan (bphtb) terhadap pajak daerah di kabupaten minahasa tenggara. Jurnal Riset Akuntansi Going Concern, 13(4), 491–495.

Lianawati, A. (2015). Efektivitas Dan Konstribusi Penerimaan Bea Perolehan Hak Atas Tanah Dan Bangunan. Economics Development Analysis Journal, 4(2), 212–222. https://doi.org/10.15294/edaj.v4i3.14826

Mahmudi. (2016). analisis laporan keuangan pemerintah daerah edisi ketiga (upp stim ykpn, ed.). yogyakarta.

Mandagi, J., Sabijono, H., & Walandouw, S. K. (2018). analisis efektivitas dan kontribusi bea perolehan hak atas tanah dan bangunan (bphtb) terhadap pendapatan asli daerah (pad) pada badan pengelolaan pajak dan retribusi daerah kota manado. Jurnal Riset Akuntansi Going Concern, 13(2), 369–378.

Mardiasmo. (2018). perpajakan edisi terbaru 2018 (andi offset, ed.). yogyakarta.

Risuhedi. (2017). analisis efektivitas dan kontribusi bea perolehan hak atas tanah dan bangunan terhadap pendapatan asli daerah kota maedan. Jurnal Warta, 54, 1829–7463.

Santoso, A. W., Nangoi, G. B., & Pusung, R. J. (2015). evaluasi pemungutan bea perolehan hak atas tanah dan bangunan (bphtb) di dinas pendapatan, pengelolaan keuangan dan aset daerah (dppkad) kabupaten halmahera utara. Jurnal Emba, 3(1), 398–407.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

FIPA: Forum Ilmiah Pendidikan Akuntansi is indexed by

     
      

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats

Flag Counter