PENGARUH FASILITAS BELAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SMK MODEL PGRI 1 MEJAYAN

Mentari Putri Pratiwi, Satrijo Budiwibowo, Juli Murwani

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh fasilitas belajar dan motivasi belajar terhadap prestasi belajar siswa SMK MODEL PGRI 1 Mejayan. Metode penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan menggunakan angket yang disebarkan pada siswa kelas 11 dengan menggunakan metode sampling incidental. Hasil penelitian ini menunjukan menumbuhkan motivasi belajar itu penting untuk prestasi belajar siswa, selain dukungan fasilias belajar disekolah. Dari prestasi belajar juga dibutuhkan dukungan dari orang tua siswa dan lingkungan sekolah berupa materi dan non materi.

Kata Kunci : Fasilitas Belajar, Motivasi Belajar, Prestasi Belajar.


Full Text:

PDF

References


Budiono, B. (2016). PENGARUH MOTIVASI, DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISTEM KOPLING SISWA KELAS. Jurnal Pendidikan Teknik Otomotif_Universitas Muhammadiyah Purworejo, 7(01), 52–56.

Dwijoseno, A. (2016). PENGARUH MOTIVASI, DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISTEM KOPLING SISWA KELAS XI SMK CIPTA KARYA PREMBUN KEBUMEN TAHUN AJARAN 2014/2015. Jurnal Pendidikan Teknik Otomotif_Universitas Muhammadiyah Purworejo, 05(01), 2014–2017.

Feriady, M., & Sunarto, S. (2012). GURU DAN FASILITAS BELAJAR SISWA TERHADAP MINAT BELAJAR IPS KELAS VIII SMP N 3 PURBALINGGA No Keterangan Setuju Frekuensi % Pelajaran IPS Merupakan Pelajaran yang paling menyenangkan Pelajaran IPS merupakan pelajaran yang mudah dimengerti dan dipahami Pad. ECONOMIC EDUCATION ANALYSIS JOURNAL, 1(2), 1–7.

Inayah, R., Martono, T., & Sawiji, H. (2013). Pengaruh Kompetensi Guru, Motivasi Belajar Siswa, dan Fasilitas Belajar Terhadap Prestasi Belajar Mata Pelajaran Ekonomi Pada Siswa Kelas XI IPS SMAN 1 Lasem (pp. 1–13). pp. 1–13.

Lafianto, P. (2013). MOTIVASI DAN PERSEPSI SISWA TENTANG KELENGKAPAN FASILITAS PRAKTIK SERTA PENGARUHNYA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X SMK N 2. JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK ELEKTRO, 2(1), 26–33.

Muhibbin, S. (2017). Psikologi Belajar. Depok: Rajawali.

Nor Aini, P., & Taman, A. (2012). PENGARUH KEMANDIRIAN BELAJAR DAN LINGKUNGAN BELAJAR SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 SEWON BANTUL TAHUN AJARAN 2010/2011. Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia, X(1), 48–65.

Saleh, M. (2014). Pengaruh motivasi, faktor keluarga, lingkungan kampus dan aktif berorganisasi terhadap prestasi akademik. Phenomenon, 4(2), 109–141.

Sholeh, B., & Sa diah, H. (2018). Pengaruh Motivasi Belajar dan Fasilitas Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa SMP Nurul Iman Parung Bogor. PEKOBIS Jurnal Pendidikan, Ekonomi Dan Bisnis, 3(2).

Werdayanti, A. (2008). PENGARUH KOMPETENSI GURU DALAM PROSES BELAJAR MENGAJAR DI KELAS DAN FASILITAS GURU TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA. Jurnal Pendidikan Ekonomi, 3(1), 79–92.

Wijaya, D. (2016). Pengaruh Kinerja Guru Fasilitas Pembelajaran dan Keselamatan XI Teknik Sepeda Motor SMKN 8 Purworejo. Jurnal Pendidikan Teknik Otomotif_Universitas Muhammadiyah Purworejo, 7(01), 76–79.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

FIPA: Forum Ilmiah Pendidikan Akuntansi is indexed by

     
      

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats

Flag Counter