ANALISIS EQONOMICAL ORDER QUANTITY DAN REORDER POINT TERHADAP EFISIENSI BIAYA PT AGROFARM NUSA RAYA PONOROGO

Nafisah Rokhmiati, Isharijadi Isharijadi, Anggita Langgeng Wijaya

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah metode
Eqonomical Order Quantity dan Reorder Point dapat mengefisiensi
biaya PT Agrofarm Nusa Raya Ponorogo. Teknik pengumpulan
data menggunakan teknik wawancara dan dokumentasi yang
dilakukan di PT Agrofarm Nusa Raya Ponorogo. Teknik analisis
data melihat biaya yang dikeluarkan PT Agrofarm Nusa Raya
Ponorogo sebelum dan sesudah penerapan Eqonomical Order
Quantity dan Reorder Point. Hasil penelitian ini menunjukan
Penerapan Eqonomical Order Quantity dan Reorder Point tidak dapat
mengefisiensi biaya pada PT Agrofarm Nusa Raya Ponorogo. Hal
ini disebabkan adanya fluktuasi kebutuhan bahan baku yang
tinggi yang mengharuskan PT Agrofarm Nusa Raya Ponorogo
harus menyediakan safety stock yang besar dan juga menanggung
biaya penyimpanan safety stock yang besar.

Full Text:

PDF

References


Atmaja, L.S. (2008). Teori dan Praktik Manajemen Keuangan. Yogyakarta. Penerbit ANDI.

Garrison, R.A., Norren, E.W., & Brewer, P.C. (2016). Akuntansi Manajerial. Jakarta:

Salemba Empat.

Imelda, P. & Irwandi, S.A. (2011). Rancangan Persediaan Bahan Baku dengan

Menggunakan Metode Eqonomical Order Quantity Studi Kasus Pada Perusahaan Rokok

Ketapang Jaya Tanggulangin Sidoarjo. Surabaya.

Krismiaji, Y.A. & Aryani. (2011). Akuntansi Manajemen. Yogyakarta: UPP STIM YKPN.

Kuncoro, E.A. & Sarjono, H. (2014). Analisis Perbandingan Perhitungan Reorder Point.

Jakarta.

Lestari, C.D. (2012). Analisis Penerapan Eqonomical Order Quantity dalam Manajemen

Persediaan dan Pengaruhnya terhadap Efektivitas, Efisiensi, dan Likuiditas Perusahaan

(Studi Kasus Pada PT X). Depok.

Moleong, L.J. (2013). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Priansa, D.J. & Garnida, A. (2013). Manajemen Perkantoran. Bandung: Penerbit Alfabeta.

Rahmawati, L. (2016). Membangun Kapasitas Petani Kelapa Sawit Melalui Kolaborasi

Inovasi Dan Tekonologi: (online), (http.palmoilpledge.id/2016/03/membangunkapasitas-

petani-kelapa-sawit-melalui-kolaborasi-inovasi-dan-tekonogi, diunduh

Mei 2017).

Rangkuti, F. (2007). Manajemen Persediaan Aplikasi di Bidang Bisnis. Jakarta: PT Raja

Grafindo Persada.

Ristono, A. (2013). Manajemen Persediaan. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Rudianto. (2012). Pengantar Akuntansi Konsep dan Teknik Penyusunan Laporan Keuangan.

Jakarta: Penerbit Erlangga.

Sofyan, D.K. (2013). Perencanaan & Pengendalian Produksi. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Subagyo, P. (2009). Manajemen Operasi. Yogyakarta: BPFE-Yogyakarta.

Sudana, I.M. (2011). Manajemen Keuangan Perusahaan Teori dan Praktik. Surabaya:

Penerbit Erlangga.

Sugiyono. (2014). Memahami Penelitian Kualitatif. Bandung: Penerbit Alfabeta.

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Kombinasi. Bandung: Penerbit Alfabeta.

Suharsaputra, U. (2012). Metode Penelitian. Bandung: PT Refika Aditama.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.




FIPA: Forum Ilmiah Pendidikan Akuntansi is indexed by

     
      

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats

Flag Counter