PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

Wulan Sri Utami, Isharijadi Isharijadi, Elly Astuti

Abstract


Peningkatan nilai perusahaan merupakan tolok ukur keberlanjutan usaha serta prospek perusahaan masa depan. Tujuan penelitian ini ialah mendokumentasikan pengaruh profitabilitas, likuiditas dan struktur modal terhadap nilai perusahaan. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling sejumlah 21 perusahaan pertambangan batubara yang terdaftar di BEI periode 2014-2018. Teknik Analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan profitabilitas yang diproksikan dengan ROA, likuiditas yang diproksikan dengan CR berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan. Sementara struktur modal yang diproksikan dengan DER tidak memiliki pengaruh terhadap nilai perusahaan

Full Text:

PDF

References


Astuti, E., (2015). Studi Literatur: Pengaruh Corporate Governance Terhadap Nilai Perusahaan. Assets: Jurnal Akuntansi dan Pendidikan, 4 (1), 68-72.

Astuti, E., (2018). Determinant Capital Structure of Banking Company in Indonesia. KINERJA, 22 (1), 69-78.

Ayu, D. P., & Suarjana, A. . G. (2017). Pengaruh Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Corporate Social Responsibility Sebagai Variabel Moderasi Pada Perusahaan Pertambangan. E-Jurnal Manajemen s Universitas Udayana, 6(2), 1112–1138. https://doi.org/10.24843/eeb.2018.v07.i08.p03

Dewi, L. S., & Abundanti, N. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Kepemilikan Institusional Dan Kepemilikan Manajerial Terhadap Nilai Perusahaan. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 8(10), 6099–6118. https://doi.org/10.24843/ejmunud.2019.v08.i10.p12

Hamidy, R. R., Wiksuana, I. G. B., & Artini, L. G. S. (2015). Pengaruh Struktur Modal Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Intervening Pada Perusahaan Properti dan Real Estate di Bursa Efek Indonesia. E-Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Universitas Udayana, 4(10), 665–682.

Indasari, A. P., & Yadnyana, I. K. (2018). Pengaruh Profitabilitas, Growth Opportunity, Likuiditas, dan Struktur Modal Pada Nilai Perusahaan. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 22(1), 714–746. https://doi.org/10.24843/EJA.2018.v22.i01.p27

Irawan, D., & Kusuma, N. (2019). Pengaruh Struktur Modal Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Aktual STIE Trisna Negara, 17(1), 66–81. https://doi.org/10.33510/statera.2019.1.1.1-15

Jufrizen, & Asfa, Q. (2015). Pengaruh Profitabilitas Dan Kebijakan Hutang Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Farmasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013. Jurnal Kajian Manajemen Bisnis 4(2). http://repositorio.unan.edu.ni/2986/1/5624.pdf

Oktaviarni, F., Murni, Y., & Suprayitno, B. (2018). Pengaruh Profitabilitas Likuiditas Leverage Kebijakan Deviden Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan(Studi Empiris Perusahaan Sektor Real Estate Properti dan Konstruksi Bangunan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2016). Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis, 4(3), 414–428.

Oktaviarni, F., Murni, Y., & Suprayitno, B. (2019). Pengaruh Profitabilitas Likuiditas Leverage Kebijakan Dividen Dan Ukuran Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris Perusahaan Sektor Real Estate Properti dan Konstruksi Bangunan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2016). Jurnal Akuntansi, 9(1), 1–16. https://doi.org/https://doi.org/10.33369/j.akuntansi.9.1.1-16

Putra, A. N. D. A., & Lestari, P. V. (2016). Pengaruh Kebijakan Deviden Likuiditas Profitabilitas dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan. E-Jurnal Manajemen s Universitas Udayana, 5(7), 4044–4070. https://doi.org/10.24843/ejmunud.2019.v08.i05.p25

Rinnaya, I. Y., Andini, R., & Oemar, A. (2016). Pengaruh Profitabilitas, Rasio Aktivitas, Keputusan Pendanaan, Keputusan Investasi Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Tahun 2010-2014). Journal Of Accounting, 2(2), 1–18.

Stephanie, & Dermawan, E. S. (2019). Pengaruh Likuiditas Pertumbuhan Perusahaan Dan Struktur Modal Terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur. Jurnal Multiparadigma Akuntansi, 1(2), 171–179.

Suranto, V. A. H. M., Nangoi, G. B., & Walandouw, S. K. (2017). Analisis Pengaruh Struktur Modal Dan Kinerja Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Perbankan Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal EMBA, 5(2), 1031–1040.

Utomo, N. A. (2016). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Nilai Perusahaan pada Perusahaan Indeks LQ45 Di Bursa Efek Indonesia. Dinamika Akuntansi, Keuangan Dan Perbankan, 5(1), 82–94. https://doi.org/1979-4878.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

FIPA: Forum Ilmiah Pendidikan Akuntansi is indexed by

     
      

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats

Flag Counter