PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL TERHADAP PENGHINDARAN PAJAK

Desyka Lestari, Elva Nuraina, Juli Murwani

Abstract


Tujuan dari penelitian ini yaitu menganalisis mengenai pengaruh ukuran perusahaan, profitabilitas, dan kepemilikan institusional terhadap penghindaran pajakpada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI. Purposive sampling  digunakan sebagai teknik pengambilan sampel pada penelitian ini. Tahun yang digunakan peneliti yaitu tahun 2014 sampai 2018. Penelitian ini mendapatkan total sampel 155 amatan. Analisis regresi linier berganda merupakan suatu analisis data yang digunakan peneliti dengan bantuan program SPSS versi 25. Hasil penelitian ini menyatakan ukuran perusahaan, profitabilitas, dan kepemilikan institusional berpengaruh signifikan terhdap penghindaran pajak

Full Text:

PDF

References


Alviyani, K. (2016). Pengaruh Corporate Governance, Karakter Eksekutif, Ukuran Perusahaan, Dan Leverage Terhadap Penghindaran Pajak (Tax Avoidance) (Studi Pada Perusahaan Pertanian Dan Pertambangan Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2011-2014) Oleh. JOM Fekon, 3(1), 2540–2554. https://doi.org/10.1016/j.gaitpost.2018.03.005

Cahyono, D. D., Andini, R., & Raharjo, K. (2016). Pengaruh Komite Audit, Kepemilikan Institusional, Dewan Komisaris, Ukuran Perusahaan (Size), Leverage (Der) Dan Profitabilitas (Roa) Terhadap Tindakan Penghindaran Pajak (Tax Avoidance) Pada Perusahaan Perbankan Yang Listing Bei Periode Tahun 2011 – 2013. journal Of Accounting, 2(June).

Darmawan, I., & Sukartha, I. (2014). Pengaruh Penerapan Corporate Governance, Leverage, Roa, Dan Ukuran Perusahaan Pada Penghindaran Pajak. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 9(1), 143–161.

Fadila, M., & Rasuli, M. (2017). Faculty of Economic Riau University,. JOM Fekon, 4(1).

Faizah, S. N., & Adhivinna, V. V. (2017). Pengaruh Roa, Leverage, Kepemilikan Institusional Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Akuntansi, 5(2), 136–145. https://doi.org/10.24964/ja.v5i2.288

Ghozali, I. (2017). Ekonometrika Teori, Konsep dan Aplikasi dengan IBM SPSS 24 (3 ed.). Badan Penerbit Universitas Diponegoro Semarang.

Hanafi, M. M., & Halim, A. (2016). Analisis Laporan Keuangan (5 ed.). Yogyakarta: Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen YKPN.

Handayani, F. M., & Mildawati, T. (2018). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Penghindaran Pajak. Jurnal Iimu dan Riset Akuntansi, 7(2).

Irham, Fahmi. (2013). Analisis Kinerja Keuangan. Bandung:ALFABETA

Jasmine, U., Zirman, Z., & Paulus, S. (2017). Pengaruh Leverage, Kepelimikan Institusonal, Ukuran Perusahaan, dan Profitabilitas terhadap Penghindaran Pajak (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bei Tahun 2012-2014). Jurnal Online Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Riau, 4(1), 1786–1800.

Kasmir. (2018). Analisis Laporan Keuangan (11 ed.).Depok: PT Rajagrafindo Persada.

Ngadiman, N., & Puspitasari, C. (2014). Pengaruh Leverage, Kepemilikan Institusional, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Penghindaran Pajak (Tax Avoidance) Pada Perusahaan Sektor Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia 2010-2012. Jurnal Akuntansi, 18(3), 408–421. https://doi.org/10.24912/ja.v18i3.273

Pradithasari, N. K. A., & Setiawan, P. E. (2017). Pengaruh Good Corporate Governance, Ukuran Perusahaan, Leverage Dan Profitabilitas Pada Tax Avoidance. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 19.2(03), 1229–1258.

Priyatno, D. (2012). Belajar Cepat Olah Data Statistik dengan SPSS (1 ed.). Yogyakarta: Andi Offset.

Putri, V. R., & Putra, B. I. (2017). Pengaruh Leverage, Profitability, Ukuran Perusahaan Dan Proporsi Kepemilikan Institusional Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Ekonomi Manajemen Sumber Daya, 19(1), 1. https://doi.org/10.23917/dayasaing.v19i1.5100

Reinaldo, R. (2017). Pengaruh Leverage, Ukuran Perusahaan, ROA, Kepemilikan Institusional, Kompensasi Kerugian Fiskal dan CSR Terhadap Tax Avoidance Pada Perusahaan Manufaktur Subsektor Makanan dan Minuman Terdaftar di BEI 2013-2015. JOM Fekon, Vol. 4.1(Februari), 45–59. https://jom.unri.ac.id/index.php/JOMFEKON/article/view/12182

Rosa Dewinta, I., & Ery Setiawan, P. (2016). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Umur Perusahaan, Profitabilitas, Leverage, Dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Tax Avoidance. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 14(3), 1584–1615.

Subagiastra, K., Arizona, I. P. E., & Mahaputra, I. N. K. A. (2016). Pengaruh Profitabilitas, Kepemilikan Keluarga, Dan Good Corporate Governance Terhadap Penghindaran Pajak (Studi pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia). Jurnal Ilmiah Akuntansi, 1(2), 167–193. https://doi.org/10.23887/jia.v1i2.9994

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D (18 ed.). Bandung: ALFABETA.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D (25 ed.). Bandung:ALFABETA.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Bisnis Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi, dan R&D (3 ed.). Bandung: ALFABETA.

Sulindawati, N. L. G. E., Yuniarta, A. G., & Purnawati, I. G. A. (2017). Manajemen Keuangan Sebagai Dasar Pengambilan Keputusan Bisnis (1 ed.).Depok: PT Rajagrafindo Persada.

Wijayani, R. D. (2014). Pengaruh Profitabilitas, Kepemilikan Keluarga,Corporate Governance Dan Kepemilikan Institusional Terhadap Penghindaraan Pajak Di Indonesia ( Studi Empiris Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI tahun 2012-2014 ) Dianing Ratna Wijayani Universitas Mur. jurnal dinamika ekonomi & bisnis, 13(20).

Undang-Undang Republik Indonesia No. 20 Th. 2008. Tentang Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah

Stefanie, Christie (CNN Indonesia). (2018). https://m.cnnindonesia.com/ekonomi/20181220115217-92-355153/investasi-industri-manufaktur--anjlok-17-persen-pada-2018

Chandra, Ardan Adhi (Detik Finance). (2018). https://m.detik.com/finance/industri/d-4028491/industri-manufaktur-setor-pajak-rp-103-triliun


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

FIPA: Forum Ilmiah Pendidikan Akuntansi is indexed by

     
      

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats

Flag Counter